RC213V dikenal lemah di area akselerasi, dan tak punya tenaga sebesar Ducati, mengingat Brno memiliki banyak lintasan lurus. Biasanya, Brno disebut bersahabat dengan para pebalap Honda, namun Pedrosa tak yakin soal peluangnya kali ini. Meski begitu, ia memilih tetap bersikap optimis.
"Pada paruh kedua musim ini, kami harus jeli menemukan lintasan yang cocok dengan motor kami. Brno punya beberapa lintasan lurus panjang, yang bisa menyulitkan motor kami, namun saya sangat menyukai lintasannya sejak memulai karir di dunia balap. Saya selalu nyaman berkendara di sana," ujarnya.
Prestasi Pedrosa di Brno memang bisa dibilang sangat gemilang. Selama berkarir di Grand Prix sejak GP125 2001, ia sudah terhitung 10 kali naik podium, yang empat di antaranya merupakan kemenangan. Berkat prestasi ini, pebalap Spanyol itu pun termotivasi menghadapi akhir pekan nanti.
"Lintasan Brno sangat lebar dengan beberapa tikungan cepat, dan Anda harus mampu mencari garis balap yang tepat untuk mencatat waktu yang baik. Tak ada ampun bagi kesalahan sekecil apapun. Semoga cuacanya stabil, hingga kami bisa maksimal di sesi latihan dan membangun kepercayaan diri," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Honda Kesulitan, Pedrosa Andalkan Feeling di Brno
Otomotif 18 Agustus 2016, 12:00
-
Dani Pedrosa Siap Taklukkan Red Bull Ring
Otomotif 10 Agustus 2016, 12:00
-
Honda-Red Bull Perpanjang Kontrak Hingga MotoGP 2018
Otomotif 9 Agustus 2016, 12:15
-
Eks Manajer: Dani Pedrosa Alami Kemunduran Besar
Otomotif 5 Agustus 2016, 10:15
-
Honda: Pedrosa Bakal 'Comeback' di Paruh Kedua Musim
Otomotif 2 Agustus 2016, 16:30
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR