Sementara Rossi mendapatkan banyak "cinta" dari berbagai belahan dunia, terkadang Lorenzo mendapatkan teriakan dari penonton di beberapa sirkuit yang mereka kunjungi. Meski begitu, Lorenzo kepada Autosport mengaku lebih memilih bersikap masa bodoh.
"Setiap orang di muka bumi pasti berjuang melawan dunia. Vale, dengan karir, karisma dan prestasinya, telah memenangkan begitu banyak hati penggemar ketimbang saya. Penggemarnya pun banyak bersuara, karena jumlahnya memang banyak. Mereka ingin mendukung Vale dengan cara berbeda," ujarnya.
Lorenzo pun yakin teriakan-teriakan penggemar The Doctor tak akan bisa menyurutkan kebahagiaannya menjadi juara dunia MotoGP 2015. "Saya tak cemas soal apapun, toh saya tetap punya hubungan yang baik dengan orang-orang terdekat saya. Saya mendengar begitu banyak orang bersuara, tapi kata-kata mereka tak akan mengubah hidup saya, kebahagiaan saya maupun kinerja saya," tutupnya.
(kpl/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lorenzo: Fans Rossi Takkan Rampas Kebahagiaan Saya
Otomotif 1 Januari 2016, 20:30
-
Debutan Terbaik, Vinales Jadikan Marquez-Lorenzo Panutan
Otomotif 1 Januari 2016, 19:30
-
'Lorenzo-Rossi Layak Juara, Sayang Cuma Satu yang Menang'
Otomotif 1 Januari 2016, 17:30
-
Kecepatan Konstan, Rahasia Lorenzo Rebut Gelar MotoGP 2015
Otomotif 1 Januari 2016, 16:30
-
Lorenzo: Begitu Banyak Drama, Gelar 2015 Terberat
Otomotif 30 Desember 2015, 15:00
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR