Sejak Circuit of The Americas bergabung di kalendar balap MotoGP 2013, Marquez sukses menjadi penguasa sirkuit tersebut dengan meraih tiga kemenangan beruntun. Ia pun ingin mengulang prestasi tersebut akhir pekan nanti.
"Kita lihat saja nanti bagaimana kami tampil di Austin tahun ini. Saya suka lintasannya, di mana saya merasa kuat dan selalu menjalani balapan dengan baik serta bersenang-senang," ujarnya dalam pernyataan resmi tim.
Meski begitu, Marquez yakin dirinya tak akan sekuat tahun-tahun sebelumnya, mengingat RC213V tahun ini begitu agresif dan lemah di akselerasi. Meski begitu, ia dan timnya bertekad untuk tetap bekerja keras.
"Lintasan ini membutuhkan akselerasi yang baik, yang bukan titik kuat motor kami tahun ini, jadi kami harus mencari cara mengatasi situasi ini. Kami akan tetap bekerja keras seperti yang kami lakukan di Argentina, dan kami akan mencoba mencari ritme balap yang baik," tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Safety Commission Investigasi Winglet Ducati Usai Argentina
Otomotif 6 April 2016, 16:00
-
Marc Marquez Tekad Pertahankan Gelar 'Raja Austin'
Otomotif 6 April 2016, 11:00
-
Marquez-Rossi: Pertarungan yang Menyenangkan!
Otomotif 5 April 2016, 09:45
-
Marquez Lega Akhirnya Pimpin Klasemen MotoGP
Otomotif 4 April 2016, 10:45
-
Klasemen Sementara MotoGP 2016 Usai Seri Argentina
Otomotif 4 April 2016, 03:30
LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR