Rumor hijrahnya Lorenzo ke Ducati kembali menyeruak tajam di MotoGP Argentina akhir pekan lalu, di mana banyak pihak mencurigai sang juara dunia bertahan tersebut telah menandatangani kontrak yang diperkirakan nilainya jauh lebih besar dari perpanjangan kontrak yang ditawarkan Yamaha Motor Racing padanya.
"Bukan rahasia bila kami tahu kontrak Marc Marquez dan Jorge habis akhir musim ini. Kami melihat semua kemungkinan dan juga bicara dengan pebalap kami. Tim lain juga bicara dengan pebalap kami. Saat ini semua berjalan normal. Jika kami tak melihat segala peluang, itu tandanya kami tak bekerja dengan baik," ujar Ciabatti kepada Crash.net.
Gosip soal kepindahan Lorenzo ke Ducati ini sejatinya sudah muncul sejak tahun lalu, mengingat sang general manager, Luigi 'Gigi' Dall'Igna yang merupakan mantan direktur teknis Aprilia Racing pernah bekerja sama dengan Lorenzo meraih gelar dunia GP250 2006-2007. Meski tak menutup-nutupi ketertarikan, Ciabatti tetap membantah kontrak sudah ditandatangani.
"Bukan berarti sudah ada kontrak yang ditandatangani. Semua orang bicara seolah kami sudah mengambil keputusan dan tanda tangan kontrak, tapi ini bukan kenyataannya. Ini masih terlalu dini. Bukan terlalu dini untuk berdiskusi, tapi terlalu dini untuk memutuskan. Kami sama sekali tidak terburu-buru. Ini baru seri kedua. Bisa dibilang kami masih mempelajari semua peluang," tutup Ciabatti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rossi: Vinales atau Lorenzo Bakal Sama Saja
Otomotif 6 April 2016, 17:00
-
Soal Kontrak, Vinales Tunggu Keputusan Lorenzo
Otomotif 6 April 2016, 15:00
-
Jelang MotoGP Austin, Lorenzo Masih Cemaskan Michelin
Otomotif 6 April 2016, 13:00
-
Ducati Tetap Bantah Lorenzo Sudah Tanda Tangan Kontrak
Otomotif 6 April 2016, 10:00
-
Jack Miller Akui Kelewat Pede Usai Salip Lorenzo
Otomotif 5 April 2016, 11:45
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR