Bola.net - - Pembalap Ducati Corse, Andrea Dovizioso sukses mencatatkan waktu tercepat dalam sesi latihan bebas MotoGP Jepang yang digelar di Sirkuit Twin Ring Motegi dalam kondisi basah pada hari Jumat .
Pembalap Italia ini diikuti oleh rider Repsol Honda, Marc Marquez di posisi kedua, yang mengalami kecelakaan pada akhir sesi. Pembalap Aprilia Racing Team Gresini, Aleix Espargaro berada di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap Ducati Corse, Jorge Lorenzo dan debutan Monster Yamaha Tech 3, Johann Zarco.
Hasil sesi latihan bebas kedua MotoGP Jepang 2017:
1. Andrea Dovizioso - Ducati Team (1m 54.877s)
2. Marc Marquez - Repsol Honda (+0.043s)
3. Aleix Espargaro - Factory Aprilia Gresini (+0.184s)
4. Jorge Lorenzo - Ducati Team (+0.357s)
5. Johann Zarco - Monster Yamaha Tech3 (+0.591s)
6. Danilo Petrucci - Octo Pramac (+0.664s)
7. Andrea Iannone - Suzuki Ecstar (+0.737s)
8. Dani Pedrosa - Repsol Honda (+0.896s)
9. Cal Crutchlow - LCR Honda (+1.272s)
10. Alex Rins - Suzuki Ecstar (+1.352s)
11. Maverick Viñales - Movistar Yamaha (+1.499s)
12. Valentino Rossi - Movistar Yamaha (+1.558s)
13. Kohta Nozane - Monster Yamaha Tech3 (+1.576s)
14. Scott Redding - Octo Pramac (+1.803s)
15. Karel Abraham - Pull&Bear Aspar (+1.899s)
16. Alvaro Bautista - Pull&Bear Aspar (+1.950s)
17. Bradley Smith - Red Bull KTM Factory (+1.976s)
18. Pol Espargaro - Red Bull KTM Factory (+1.995s)
19. Sam Lowes - Factory Aprilia Gresini (+2.373s)
20. Loris Baz - Reale Avintia (+2.382s)
21. Hector Barbera - Reale Avintia (+2.663s)
22. Hiroshi Aoyama - EG 0,0 Marc VDS (+2.671s)
23. Tito Rabat - EG 0,0 Marc VDS (+2.768s)
24. Katsuyuki Nakasuga - Yamaha Factory (+3.464s)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marquez Jatuh, Dovizioso Pimpin Latihan Kedua MotoGP Jepang
Otomotif 13 Oktober 2017, 13:10
-
Cuaca Motegi Tak Bersahabat, Marc Marquez Santai
Otomotif 13 Oktober 2017, 11:00
-
Motegi Hujan Deras, Marquez Pimpin Latihan Pertama
Otomotif 13 Oktober 2017, 09:00
-
Marquez Sempat Yakin Mustahil Ikut Rebutkan Gelar
Otomotif 12 Oktober 2017, 15:00
-
Marquez Ragu 'Main Aman' Strategi Tepat demi Gelar
Otomotif 12 Oktober 2017, 13:00
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR