"Sudah jelas, yang bakal ada di depan tetap pebalap itu-itu saja. Michelin tak akan 'mengacak-acak' peta kekuatan MotoGP. Sebuah konstruktor bisa saja mendapat keuntungan lebih daripada lainnya. Meski begitu, segalanya masih sulit diprediksi," ujar Zeelenberg.
Pria yang juga menjabat sebagai analis performa pebalap timnya ini yakin Michelin akan membuat MotoGP lebih kompetitif karena adanya proses adaptasi, namun empat besar akan tetap diisi oleh pebalap yang sama seperti biasa.
"Soal pebalap, sama saja seperti konstruktor. Mungkin beberapa akan diuntungkan, sementara yang lain tidak, karena mereka punya gaya balap berbeda. Perubahan ini memang akan sedikit mengubah hasil, tapi yang bakal di depan adalah pebalap yang sama," tutup Zeelenberg. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zeelenberg: Lorenzo dan Rossi Kini Selevel
Otomotif 12 Maret 2015, 18:30
-
'Michelin Tak Akan Pengaruhi Empat Besar MotoGP'
Otomotif 12 Maret 2015, 14:30
-
Rossi Tak Mau Ngotot Kejar Rekor Agostini
Otomotif 12 Maret 2015, 13:30
-
Quartararo: Rossi Rider Idola, Marquez Rider Favorit
Otomotif 10 Maret 2015, 13:00
-
Yamaha Resmi Pakai Full Seamless Gearbox di MotoGP 2015
Otomotif 10 Maret 2015, 09:15
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR