
Bola.net - MotoGP 2025 memasuki seri kesembilan dengan gelaran Gran Premio d’Italia Brembo, yang akan digelar di Sirkuit Autodromo Internazionale del Mugello, Italia, pada 20-22 Juni 2025. Balapan disiarkan langsung secara eksklusif melalui layanan OTT Vidio.
Mugello dikenal sebagai salah satu lintasan balap terbaik di dunia, dengan panjang lintasan mencapai 5,245 km, serta fasilitas modern yang menjadikannya sirkuit indah, mutakhir, dan sangat aman bagi para pembalap.
Dalam sejarah MotoGP di Mugello, Valentino Rossi tercatat sebagai pembalap paling sukses dengan tujuh kemenangan. Sementara itu, rekor top speed masih dipegang oleh Brad Binder dan Pol Espargaro, yang sama-sama mencatat 366,1 km/jam masing-masing pada 2023 dan 2024.
Honda HRC Castrol menurunkan sang test rider, Takaaki Nakagami, sebagai pengganti sementara Luca Marini yang masih dalam masa pemulihan cedera. Ini akan menjadi penampilan kedua Nakagami musim ini, setelah sebelumnya tampil mengesankan dengan finis keenam di Seri Le Mans.
Jangan lewatkan live streaming persaingan balap motor MotoGP 2025 Gran Premio d’Italia Brembo akhir pekan ini.
Jadwal Pekan Balap MotoGP Italia 2025
Jumat, 20 Juni 2025
- 15:45-16:30 WIB: MotoGP - Free Practice 1
- 20:00-21:00 WIB: MotoGP - Practice
Sabtu, 21 Juni 2025
- 15:10-15:40 WIB: MotoGP - Free Practice 2
- 15:50-16:05 WIB: MotoGP - Qualifying 1
- 16:15-16:30 WIB: MotoGP - Qualifying 2
- 20:00 WIB: MotoGP - Sprint race (11 Lap)
Minggu, 22 Juni 2025
- 14:40-14:50 WIB: MotoGP - Warm Up
- 19:00 WIB: MotoGP - Grand Prix Race (23 Lap)
Nonton MotoGP di Vidio
Saksikan siaran langsung MotoGP 2025 dengan mengklik tautan ini.
Tonton siaran langsung MotoGP eksklusif hanya melalui layanan OTT Vidio yang tersedia di smartphone atau smart tv, bisa juga dengan mengunjungi situs Vidio.com.
Segera unduh aplikasi Vidio sekarang juga dan jangan lupa berlangganan paket 'Premier Platinum' atau 'Diamond' untuk nonton berbagai macam konten olahraga seru mulai dari BRI Liga 1 hingga Liga Inggris sepuasnya bebas iklan.
Penulis: Muhammad Disha Brahmana Putra
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Latihan MotoGP Italia 2025: Maverick Vinales Asapi Trisula Ducati
Otomotif 20 Juni 2025, 21:08
-
MotoGP 2025 Gran Premio d'Italia Brembo Streaming di Vidio
Otomotif 20 Juni 2025, 19:10
-
Hasil Latihan Moto3 Italia 2025: David Almansa Ungguli Taiyo Furusato
Otomotif 20 Juni 2025, 19:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR