
Rainey berpendapat perangkat elektronik memang membantu pebalap dan tim menemukan masalah pada motor mereka. Meski begitu ia yakin pebalap harus lebih besar memegang kendali ketimbang perangkat-perangkat berteknologi tinggi tersebut.
"Motor MotoGP masa kini memang butuh perangkat elektronik karena punya tenaga yang sangat besar. Tapi saya ingin perangkat ini sedikit dikurangi. Elektronik memang luar biasa membantu para pebalap, tapi saya rasa pebalap harus berperan lebih besar," ujarnya.
Rainey pun mengungkapkan sisi positif dari perangkat elektronik MotoGP. "Bagaimanapun, elektronik memang membantu tingkat keselamatan. Kini sedikit terjadi high side. Di era saya dulu, high side begitu sering terjadi dan membuat pebalap cedera parah," tutupnya. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dani Pedrosa Diyakini Sudah Dikejar-Kejar Waktu
Otomotif 24 Januari 2015, 17:00
-
'Valentino Rossi Kembali Kuat? Tak Mengejutkan'
Otomotif 24 Januari 2015, 14:00
-
'Rider MotoGP Harus Lebih Berperan Ketimbang Elektronik'
Otomotif 24 Januari 2015, 12:00
-
'Jack Miller Bawa Angin Segar ke MotoGP'
Otomotif 24 Januari 2015, 10:00
-
MotoGP Dukung Perombakan Balap Motor Amerika
Otomotif 13 September 2014, 09:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR