Rossi yang start dari posisi keenam, sebenarnya sempat bertarung dengan Jorge Lorenzo dan Marc Marquez di lap pertama. Sayang, ia melakukan kesalahan dan beberapa kali melebar.
"Sebenarnya, saya punya potensi dan ritme balap yang baik untuk naik podium, sekaligus bertarung dengan tiga pebalap terdepan. Sayang, saya melakukan kesalahan di lap-lap awal," ujar Rossi kepada MotoGP.com.
The Doctor pun menjelaskan dirinya sempat bersinggungan dengan pebalap LCR Honda, Stefan Bradl. "Saya kehilangan posisi ideal saat Stefan melakukan keselahan. Ia melakukan pengereman terlalu dalam. Ia pun membuat saya melebar dan terlambat dua detik. Saat itulah saya kehilangan peluang podium," tutupnya. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rossi Jelaskan Penyebab Gagal Raih Podium di Argentina
Otomotif 28 April 2014, 17:30
-
Klasemen Sementara MotoGP 2014 Usai Seri Argentina
Otomotif 28 April 2014, 01:30
-
Marquez Dominasi Latihan Ketiga MotoGP Argentina
Otomotif 26 April 2014, 21:00
-
'Dikeroyok' Fans MotoGP Argentina, Rossi-Marquez Curhat
Otomotif 25 April 2014, 19:05
-
Rossi Terkesan Sirkuit Baru MotoGP Argentina
Otomotif 25 April 2014, 16:30
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR