Setelah mengalami insiden senggolan dengan Dani Pedrosa di MotoGP Aragon, Spanyol akhir pekan lalu, gaya balap Marquez yang dikenal agresif kembali tersorot. Akan tetapi, Stoner menolak untuk menghakimi Marquez.
"Saya hanya melihat beberapa cuplikan Aragon. Lebih baik saya tak banyak komentar, namun beberapa pebalap memang harus bersikap tenang," ujar Stoner kepada La Gazzetta dello Sport.
Meski begitu, juara dunia 2007 dan 2011 ini berpendapat bahwa Marquez harus belajar menghormati para rivalnya saat berada di lintasan. Dengan begitu, insiden semacam Aragon tak akan terulang lagi.
"Saya sangat menghormati Marc, tapi tidak kepada orang-orang yang mengelilinginya (pengelola MotoGP). Saya lebih percaya pada rasa hormat antar pebalap. Anda harus punya rasa hormat pada setiap rival," lanjutnya.
Stoner pun yakin karir Marquez bisa secerah Valentino Rossi, namun menurutnya pebalap berusia 20 tahun itu harus lebih banyak belajar bersikap tenang ketika menghadapi lawan.
"Marc memiliki karir seperti Vale, namun ia harus lebih banyak belajar. Ia mengalami begitu banyak kontak sepanjang musim ini, terkadang sedikit membahayakan pebalap lain. Ia harus lebih tenang. Ia sangat kuat, dan tentu bisa memenangkan gelar, namun ia harus lebih menghormati pebalap lain," pungkas Stoner. (mo/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Stoner: Marquez Harus Lebih Hormati Para Rival
Otomotif 2 Oktober 2013, 18:30
-
Casey Stoner Bakal 'Tampil' di MotoGP Australia
Otomotif 1 Oktober 2013, 18:00
-
Ducati Bantah Bakal Rekrut Teknisi Andalan Aprilia
Otomotif 25 September 2013, 18:00
-
Stoner Tak Yakin Ducati Tepat untuk Crutchlow
Otomotif 23 September 2013, 20:00
-
Honda: RCV1000R Bisa Tembus Posisi Enam Besar!
Otomotif 20 September 2013, 15:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR