Ini juga merupakan kemenangan perdana Suzuki sejak MotoGP Prancis 2007 yang diguyur hujan di Le Mans melalui Chris Vermeulen, sementara kemenangan terakhir Suzuki dalam kondisi kering adalah GP500 Pasifik 2000 di Twin Ring Motegi melalui Kenny Roberts Jr.
"Maverick tahu ia harus berhati-hati dengan ban dan saya berharap ia bisa mengendalikannya. Maverick sangat menakjubkan, sangat kuat sejak awal, bahkan sepanjang pekan balap. Saya sangat senang karena kemenangan ini begitu bersih, semua orang kompetitif dan lintasannya kering," ujar Brivio kepada Crash.net.
Brivio yang juga dikenal dengan kesuksesannya membujuk Valentino Rossi untuk bergabung dengan Yamaha Factory Racing pada tahun 2004 silam, mengaku bahwa kemenangan Vinales ini merupakan imbalan besar atas kerja keras para teknisi dan engineer Suzuki di Hamamatsu, Jepang.
"Kami sangat senang. Motor kami sangat baik, tapi Maverick juga berkendara secara fantastis. Saya bahagia untuk Suzuki, kami bekerja sangat keras dan ini adalah imbalan bagi semua orang yang ada di Jepang, apalagi kami merupakan pabrikan kecil," tutup Brivio. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aleix Espargaro: Saya Bahagia untuk Vinales-Suzuki
Otomotif 6 September 2016, 15:15
-
Ikut Senang, Rossi Lempar Pujian untuk Vinales-Suzuki
Otomotif 6 September 2016, 14:15
-
Suzuki: Maverick Vinales Sangat Menakjubkan!
Otomotif 6 September 2016, 13:15
-
Menang di Inggris, Vinales Tak Menyesal Tinggalkan Suzuki
Otomotif 5 September 2016, 12:30
-
Podium di Seri Kandang, Crutchlow Beri Selamat Vinales
Otomotif 5 September 2016, 11:45
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR