Espargaro pun menamai motor tersebut dengan GSX-R1000 versi 'Aleix41', dilengkapi rem karbon, ban slick Michelin dan suspensi seperti GSX-RR. Pebalap Spanyol ini yakin motornya merupakan motor yang tepat untuk berlatih, terutama menjelang seri kandangnya di Aragon pekan depan.
"Saya merakit GSX-R1000 begitu mirip dengan MotoGP. Saya ingin pergi ke Aragon pekan ini untuk mengendarainya, namun saya harus memastikan jadwal sirkuit. Tapi lintasan mana pun tak masalah, yang penting berkendara dengan alami dengan cara berbeda. Ketika Anda berkendara di bawah tekanan, otak Anda akan bekerja otomatis, dan itulah yang harus saya ubah," ujarnya kepada MCN.
Dengan mengunggah foto GSX-R1000 versi 'Aleix41' ini ke Twitter, Espargaro pun 'menantang' juara bertahan WorldSBK dari Kawasaki Racing, Jonathan Rea, dengan harapan dapat diadu dengan Ninja ZX-10R milik Rea yang musim ini juga tengah memimpin klasemen pebalap.
Para penggemar balap pun segera dibuat antusias oleh percakapan mereka di Twitter, berharap pertarungan sungguh terjadi, mengingat Rea sempat digadang-gadang akan membela Repsol Honda di MotoGP 2013 lalu, usai Casey Stoner pensiun. Sayang, tampaknya kedua pebalap ini hanya bertukar guyonan di media sosial. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suzuki vs Kawasaki, Aleix Espargaro 'Tantang' Jonathan Rea
Otomotif 16 September 2016, 10:00
-
'Selevel Marquez, Vinales Bakal Sengit Lawan Rossi'
Otomotif 9 September 2016, 17:00
-
Aleix Espargaro: Saya Bahagia untuk Vinales-Suzuki
Otomotif 6 September 2016, 15:15
-
Suzuki Terbakar, Aleix Espargaro Anggap Wajar
Otomotif 23 Agustus 2016, 13:45
-
Espargaro Bicara Performa Suzuki di MotoGP 2016
Open Play 9 Agustus 2016, 11:15
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR