Tempat Bradl dan juga sang tandem, Alvaro Bautista hampir pasti akan diambil alih oleh Aleix Espargaro. Jika Espargaro benar-benar bergabung, maka pebalap Spanyol ini akan bertandem dengan pebalap Moto2, Sam Lowes sampai akhir 2018 mendatang.
"Saya sudah mendapat konfirmasi bahwa Aprilia takkan melanjutkan kerjasama dengan saya. Tentu tak menyenangkan. Sangat disayangkan, karena saya merasa seperti di rumah sendiri dan merasa nyaman. Saya percaya pada proyek mereka. Tapi Aprilia memutuskan mengambil arah berbeda. Tapi dunia belum berakhir," ujar Bradl.
Meski begitu, juara dunia Moto2 2012 ini mengaku belum tahu di mana ia akan membalap musim depan. Belakangan, Bradl sendiri telah melakukan kontak dengan beberapa tim WorldSBK meski tahap negosiasi belum terlalu serius.
"Jujur saja saya tak tahu ke mana saya akan pergi tahun depan. Saya masih mencari. Tak ada banyak 'kursi' bagus di MotoGP. WorldSBK merupakan opsi. Bertahan di MotoGP bukan lagi prioritas. Meski begitu saya belum bisa bicara soal hal-hal tak pasti saat ini," tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terdepak dari Aprilia, Bradl Sebut MotoGP Bukan Prioritas
Otomotif 25 Juni 2016, 12:15 -
Stefan Bradl Akui Kian Tertarik Pindah ke WorldSBK
Otomotif 22 Juni 2016, 14:00 -
Bradl Akui Masa Depannya di MotoGP Kian Tak Jelas
Otomotif 21 Juni 2016, 14:45 -
'Digosipkan ke WorldSBK, Bradl Masih Layak di MotoGP'
Otomotif 18 Juni 2016, 14:30 -
Bradl Tak Cemas Soal Peluang Espargaro ke Aprilia
Otomotif 15 Juni 2016, 12:00
LATEST UPDATE
-
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR