Pemain belakang asal Brasil itu belakangan kerap dihubungkan dengan Barcelona, yang musim lalu sudah kehilangan kapten mereka Carles Puyol. Namun pernyataan dari sang bos belum lama ini menunjukkan bahwa Marquinhos akan mendapat peran penting di raksasa Paris musim depan.
"Marquinhos tidak akan pergi, hal tersebut sudah pasti. Ia tidak akan pergi dan terus mendapatkan peran penting seperti yang sudah ia lakoni sebelumnya," tutur Blanc menurut laporan AS.
"Ia adalah salah satu pemain terbaik dunia di posisinya saat ini," pungkasnya.
PSG sendiri disebut tengah meminati bek Barcelona, Dani Alves, yang kini sedang berlaga di Piala Dunia 2014 bersama Brasil. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Eropa Lain 19 Juni 2014, 20:46

-
Blanc: Marquinhos Tak ke Mana-mana
Piala Dunia 19 Juni 2014, 15:39
-
Liga Spanyol 19 Juni 2014, 15:35

-
Ibrahimovic Mendarat di Brasil
Piala Dunia 19 Juni 2014, 10:37
-
Motta Tak Menyesal Bela Italia
Piala Dunia 19 Juni 2014, 06:16
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR