Bola.net - - Babak 16 besar Piala Dunia 2018 telah selesai. Swiss dan Kolombia menjadi dua tim terakhir yang masuk kotak setelah kalah dalam pertandingan masing-masing yang berlangsung pada hari Selasa (3/7).
Kolombia mengalami kekalahan ketika bertemu dengan Inggris. Kolombia sebenarnya mampu mengimbangi permainan Harry Kane dkk. Di waktu normal, pertandingan antara Kolombia vs Inggris berakhir dengan skor imbang 1-1.
Untuk menentukan pemenang setelah di babak tambahan tak ada gol tercipta, maka harus masuk pada drama adu penalti. Kolombia akhirnya kalah 3-4 setelah Carlos Bacca dan Mateus Uribe gagal membobol gawang Inggris.
Sementara itu, Swiss kalah dari Swedia dengan skor tipis 0-1. Dengan demikian, pasukan Vladimir Petkovic menyusul tim-tim besar yang sebelumnya sudah gagal lolos ke babak 8 besar Piala Dunia 2018.
Tim Gagal Lolos

Berikut ini daftar tim yang gagal lolos ke babak perempat final atau 8 besar Piala Dunia 2018:
Argentina
Portugal
Spanyol
Denmark
Meksiko
Jepang
Swiss
Kolombia
Jadwal Perempat Final

umat, 6 Juli 2018
Pukul 21.00 WIB: Uruguay Vs Prancis
Sabtu, 7 Juli 2018
Pukul 01.00 WIB: Brasil Vs Belgia
Sabtu, 7 Juli
21.00 WIB: Swedia Vs Inggris
Minggu, 8 Juli 2018
Pukul 01.00 WIB: Rusia Vs Kroasia
Laga Seru

Pertemuan antara Belgia dan Brasil menjadi laga yang patut untuk disaksikan. Kedua kubu memiliki deretan pemain bintang yang bisa menjadi pembeda dalam laga tersebut. Di atas kertas, materi antara kedua kubu relatif seimbang.
Rusia dan Kroasia juga tak kalah menarik. Sejauh ini tuan rumah telah membuat sejumlah kejutan di antaranya menyingkirkan Spanyol di babak 16 besar. Sementara itu, Kroasia juga sudah membuat kejutan sejak di babak grup dengan menghajar Argentina dengan tiga gol tanpa balas.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta: Pensiun Bukan Keputusan Mudah
Piala Dunia 4 Juli 2018, 12:54
-
Pensiun dari Timnas Spanyol, Iniesta Puji Banyak Pelatih Hebat
Piala Dunia 4 Juli 2018, 11:43
-
Daftar Tim yang Gagal Lolos ke Babak 8 Besar Piala Dunia 2018
Piala Dunia 4 Juli 2018, 09:56
-
Ini Penyebab Tim Hebat Berguguran di Piala Dunia 2018 Rusia
Piala Dunia 3 Juli 2018, 14:05
-
3 Pelatih Yang Bisa Gantikan Fernando Hierro di Spanyol
Editorial 3 Juli 2018, 13:03
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR