Bola.net - - Didier Deschamps belum kehilangan kepercayaan pada Olivier Giroud untuk membela , meski striker Arsenal itu masih sulit menemukan bentuk permainan terbaiknya musim ini.
Giroud sebelumnya absen di laga Internasional terakhir karena cedera ibu jari kaki, masalah yang juga membuatnya tak mendapat banyak kesempatan bermain di Arsenal.
Sang striker masih belum pernah turun sebagai starter di Premier League musim ini, namun ia menunjukkan tanda-tanda kebangkitan setelah sempat membuat tiga gol di tiga laga terakhirnya dan masuk dalam skuat Prancis untuk laga Kualifikasi Piala Dunia melawan Swedia.
"Giroud memang belum 100 persen fit, saya tahu dan dia juga tahu. Dia baru turun sebagai starter di satu laga musim ini, dan itulah mengapa dia tidak bisa bersama kami bulan lalu. Namun saya tidak melihat ini lebih jauh dari yang seharusnya," tutur Deschamps pada FFT.
"Saya memanggilnya di September, meski dia tidak bermain dan ia bermain di laga pertama dan kedua. Saya tahu apa yang bisa dilakukan oleh Olivier dan juga Kevin. Semua ini menjadi bagian dalam pertimbangan saya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cegah Gabung Arsenal atau Chelsea, Lazio Tawari Kontrak pada De Vrij
Liga Inggris 11 November 2016, 23:21
-
Lloris: Koscielny Bek Terbaik di Eropa
Liga Inggris 11 November 2016, 20:38
-
Roma Akan Pulangkan Szczesny ke Arsenal
Liga Italia 11 November 2016, 18:18
-
Barcelona Merasa Cuma Dimanfaatkan Bellerin
Liga Spanyol 11 November 2016, 15:40
-
Liga Inggris 11 November 2016, 15:10

LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR