Kolombia melangkah ke babak perempat final setelah secara meyakinkan mengalahkan Uruguay dua gol tanpa balas. Sementara Brasil lolos setelah menyingkirkan Chile lewat drama adu penalti.
Meskipun tak diunggulkan melawan Brasil, Martinez menegaskan bahwa Brasil merupakan sebuah tantangan bagi Kolombia sehingga mereka sama sekali tak merasa takut.
"Ini akan menjadi sebuah kehormatan untuk bermain melawan Brasil. Ini akan menjadi tantangan besar bagi kami. Kami akan terus bekerja untuk melangkah sejauh mungkin di Piala Dunia," ujarnya kepada Sportal.
"Brasil tak membuat Kolombia takut, tapi hati-hati dengan bintang-bintang mereka. Sekarang kami memiliki kekuatan kami sendiri dan itulah yang membuat kami sampai di perempat final," tegasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadi Target Lawan, Scolari Sebut Neymar Seperti Ronaldo
Piala Dunia 30 Juni 2014, 22:50
-
Ketum PSSI Kritisi Kondisi Brasil Sebagai Tuan Rumah Piala Dunia
Piala Dunia 30 Juni 2014, 22:25
-
Jackson Martinez: Kolombia Tak Takut Brasil
Piala Dunia 30 Juni 2014, 20:40
-
Video: Fans Brasil Tak Sengaja Buang Angin ke Arah Kekasih Neymar
Open Play 30 Juni 2014, 15:46
-
Galeri Suporter: Brasil vs Chile
Open Play 30 Juni 2014, 12:09
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR