Setelah penentuan grup selesai, FIFA segera mencocokkannya dengan jadwal yang sudah mereka persiapkan. Jadwal itu, tentu saja, disesuaikan dengan jeda kompetisi di Eropa.
Yang menjadi perhatian dari para kontestan nantinya adalah suhu panas dan lembab di Brasil. Pada akhirnya, FIFA setuju untuk memberikan jeda alias time out jika cuaca memang terlalu panas untuk pemain.
Mulai 12 Juni hingga 13 Juni, akan ada pesta sepakbola terbesar sejagat. Sebanyak 64 pertandingan akan digelar untuk menentukan siapa yang terbaik dalam percaturan sepakbola dunia.
Berikut adalah jadwal lengkap Piala Dunia 2014 Brasil. Jadwal berikut menggunakan zona waktu Inggris (GMT) karena Brasil memiliki empat zona waktu. WIB adalah GMT +7. (tdm/hsw)
Grup A

12 Juni - Arena Corinthians, Sao Paulo, 21.00
Meksiko v Kamerun
13 Juni - Arenas das Dunas, Natal, 17.00
Brasil v Meksiko
17 Juni - Estadio Castelao, Fortaleza, 20.00
Kamerun v Kroasia
18 Juni - Arena Amazonia, Manaus, 20.00
Kamerun v Brasil
23 Juni - Estadio Nacional Mane Garrincha, Brasilia, 21.00
Kroasia v Meksiko
23 Juni - Arena Pernambuco, Recife, 21.00
Grup B

13 Juni - Arena Fonte Nova, Salvador, 20.00
Chile v Australia
13 Juni - Arena Pantanal, Cuiaba, 23.00
Spanyol v Chile
18 Juni - Estadio do Maracana, Rio de Janeiro, 23.00
Australia v Belanda
18 Juni - Estadio Beira-Rio, Porto Alegre, 17.00
Australia v Spanyol
23 Juni - Arena da Baixada, Curitiba, 17.00
Belanda v Chile
23 Juni - Arena Corinthians, Sao Paulo, 17.00
Grup C

14 Juni - Estadio Mineirao, Belo Horizonte, 17.00
Pantai Gading v Jepang
14 Juni - Arena Pernambuco, Recife, 23.00
Kolombia v Pantai Gading
19 Juni - Estadio Nacional Mane Garrincha, Brasilia, 17.00
Jepang v Yunani
19 Juni - Arenas das Dunas, Natal, 23.00
Jepang v Kolombia
24 Juni - Arena Pantanal, Cuiaba, 21.00
Yunani v Pantai Gading
24 Juni - Estadio Castelao, Fortaleza, 21.00
Grup D

14 Juni - Estadio Castelao, Fortaleza, 20.00
Inggris v Italia
15 Juni - Arena Amazonia, Manaus, 02.00
Uruguay v Inggris
19 Juni - Arena Corinthians, Sao Paulo, 20.00
Italia v Kosta Rika
20 Juni - Arena Pernambuco, Recife, 17.00
Italia v Uruguay
24 Juni - Arenas das Dunas, Natal, 17.00
Kosta Rika v Inggris
24 Juni - Estadio Mineirao,Belo Horizonte, 17.00
Grup E

15 Juni - Estadio Nacional Mane Garrincha, Brasilia, 17.00
Prancis v Honduras
15 Juni - Estadio Beira-Rio, Porto Alegre, 20.00
Swiss v Prancis
20 Juni - Arena Fonte Nova, Salvador, 20.00
Honduras v Ekuador
20 Juni - Arena da Baixada, Curitiba, 23.00
Honduras v Swiss
25 Juni - Arena Amazonia, Manaus, 21.00
Ekuador v Prancis
25 Juni - Estadio do Maracana, Rio de Janeiro, 21.00
Grup F

15 Juni - Estadio do Maracana, Rio, 23.00
Iran v Nigeria
16 Juni - Curitiba, 20.00
Argentina v Iran
21 Juni - Belo, 17.00
Nigeria v Bosnia-Herzegovina
21 Juni - Arena Pantanal, Cuiaba, 23.00
Nigeria v Argentina
25 Juni - Estadio Beira-Rio, Porto Alegre, 17.00
Bosnia-Herzegovina v Iran
25 Juni - Arena Fonte Nova, Salvador, 17.00
Grup G

16 Juni - Arena Fonte Nova, Salvador, 17.00
Ghana v Amerika Serikat
16 Juni - Arenas das Dunas, Natal, 23.00
Jerman v Ghana
21 Juni - Estadio Castelao, Fortaleza, 20.00
Amerika Serikat v Portugal
22 Juni - Arena Amazonia, Manaus, 20.00
Amerika Serikat v Jerman
26 Juni - Arena Pernambuco, Recife, 17.00
Portugal v Ghana
26 Juni - Estadio Nacional Mane Garrincha, Brasilia, 17.00
Grup H

17 Juni - Estadio Mineirao, Belo Horizonte, 17.00
Rusia v Korea Selatan
17 Juni - Arena Pantanal, Cuiaba, 23.00
Belgia v Rusia
22 Juni - Estadio do Maracana, Rio de Janeiro, 23.00
Korea Selatan v Aljazair
22 Juni - Estadio Beira-Rio, Porto Alegre, 23.00
Korea Selatan v Belgia
26 Juni - Arena Corinthians, Sao Paulo, 21.00
Aljazair v Rusia
26 Juni - Arena da Baixada, Curitiba, 21.00
Babak 16 Besar

Estadio Mineirao, Belo Horizonte, 17.00
Juara Grup A v Runner-up Grup B
Pertandingan 50 - 28 Juni
Estadio do Maracana, Rio de Janeiro, 21.00
Juara Grup C v Runner-up Grup D
Pertandingan 51 - 29 Juni
Estadio Castelao, Fortaleza, 17.00
Juara Grup B v Runner-up Grup A
Pertandingan 52 - 29 Juni
Arena Pernambuco, Recife, 21.00
Juara Grup D v Runner-up Grup C
Pertandingan 53 - 30 Juni
Estadio Nacional Mane Garrincha, Brasilia, 17.00
Juara Grup E v Runner-up Grup F
Pertandingan 54 - 30 Juni
Estadio Beira-Rio, Porto Alegre, 21.00
Juara Grup G v Runner-up Grup H
Pertandingan 55 - 1 Juli
Arena Corinthians, Sao Paulo, 17.00
Juara Grup F v Runner-up Grup E
Pertandingan 56 - 1 Juli
Arena Fonte Nova, Salvador, 21.00
Juara Grup H v Runner-up Grup G
Perempat Final

Pemenang Pertandingan 49 v Pemenang Pertandingan 50
Pertandingan 58 - 4 Juli - Estadio do Maracana, Rio de Janeiro, 17.00
Pemenang Pertandingan 53 v Pemenang Pertandingan 54
Pertandingan 59 - 5 Juli - Arena Fonte Nova, Salvador, 21.00
Pemenang Pertandingan 51 v Pemenang Pertandingan 52
Pertandingan 60 - 5 Juli - Estadio Nacional Mane Garrincha, Brasilia, 17.00
Pemenang Pertandingan 55 v Pemenang Pertandingan 56
Semifinal

Pemenang Pertandingan 57 v Pemenang Pertandingan 58
9 Juli - Arena Corinthians, Sao Paulo, 21.00
Pemenang Pertandingan 59 v Pemenang Pertandingan 60
Perebutan Peringkat Ketiga

Grand Final

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Italia Pilih Homebase di Taman Safari Atau Pantai Telanjang
Bolatainment 7 Desember 2013, 21:23
-
Ketika Ronaldo dan Neymar Menjadi 'Superman'
Open Play 7 Desember 2013, 20:18
-
Sanchez Yakin Chile Bisa Sisihkan Belanda Dari Grup B
Piala Dunia 7 Desember 2013, 18:43
-
Argentina Dapat Grup Mudah, Sabella Kalem
Piala Dunia 7 Desember 2013, 14:37
-
Sambut Grup Neraka, Inggris Berkoar
Piala Dunia 7 Desember 2013, 13:29
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR