
Bola.net - Jadwal dan link live streaming closing ceremony Piala Dunia 2022 hari ini, Minggu (18/12/2022) pukul 20.00 WIB. Bolaneters bisa menyaksikan kemeriahan acara ini secara langsung dan ekslusif di Vidio.
Piala Dunia 2022 yang sudah berlangsung sejak 20 November 2022 telah menemukan dua tim terbaik. Argentina dan Prancis akan saling sikut pada partai pamungkas tersebut di Lusail Iconic Stadium, Minggu (18/12/2022) pukul 22.00 WIB.
SCTV dan Vidio yang berada di bawah naungan SCM Grup sebagai official broadcaster Piala Dunia 2022 akan menayangkan secara eksklusif Closing Ceremony Piala Dunia 2022.
Penutupan Piala Dunia 2022 dipastikan akan berlangsung meriah. Tepat setelah acara penutupan ini selesai, laga final yang akan mempertemukan dua negara terkuat, Argentina dan Prancis, yang akan berjuang demi bisa mengangkat trofi Piala Dunia 2022.
Link Streaming Closing Ceremony Piala Dunia 2022
Closing Ceremony Piala Dunia 2022
Jadwal: Minggu, 18 Desember 2022
Mulai: Pukul 20.10 WIB
Live: SCTV
Live Streaming: Vidio
Link Streaming: Silakan klik tautan ini
Bacaan Menarik Lainnya:
- Perkiraan Starting XI Argentina vs Prancis: Saatnya Lionel Messi Persembahkan Trofi Piala Dunia
- 5 Alasan Argentina Bisa Juara Piala Dunia 2022: Prancis Sedang Pincang!
- Jadwal Siaran Langsung TV Piala Dunia 2022 - SCTV, Indosiar, Moji, Vidio, Mentari TV, dan NEX Parabo
- Profil Tim dan Daftar Pemain Timnas Argentina di Piala Dunia 2022
- Profil Tim dan Daftar Pemain Timnas Prancis di Piala Dunia 2022
- Prediksi Piala Dunia: Argentina vs Prancis 18 Desember 2022
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Babak Pertama Final Piala Dunia 2022 Argentina vs Prancis: Skor 2-0
Piala Dunia 18 Desember 2022, 22:56
-
Walid Regragui Yakin Tim Afrika Bisa Raih Gelar Piala Dunia
Piala Dunia 18 Desember 2022, 22:55
-
Lionel Messi, Pemain dengan Rekor Penampilan Terbanyak dalam Sejarah Piala Dunia
Piala Dunia 18 Desember 2022, 21:50
-
Final Piala Dunia 2022: Lionel Messi vs Kylian Mbappe untuk yang Terbaik!
Piala Dunia 18 Desember 2022, 21:30
-
Closing Ceremony Piala Dunia 2022: Mulai Hayya Hayya Hingga Light The Sky, Seru!
Piala Dunia 18 Desember 2022, 21:23
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR