Menurut Maradona, keputusan Hodgson dengan mengubah komposisi pemain dan strategi saat melawan Azzurri telah berjalan dengan baik. Imbasnya, laga tersebut mampu berjalan lebih seimbang dibandingkan saat Euro 2012 silam.
"Hodgson berjudi dengan memainkan Sterling dan itu telah terbayar. Di Euro 2012, laga Italia melawan Inggris didominasi total oleh Italia, namun laga akhir pekan kemarin berbeda," ujarnya.
"Inggris telah menunjukkan tekad mereka dan dengan Uruguay yang secara mengejutkan kalah 1-3 dari Kosta Rika, tim Inggris harus memainkan laga hidup mati melawan Uruguay di Sao Paolo," tandasnya. (gl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maradona Puji Strategi Hodgson Lawan Italia
Piala Dunia 16 Juni 2014, 16:17
-
Hodgson: Suarez Wajib Turun di Piala Dunia
Piala Dunia 16 Juni 2014, 12:36
-
ANALISIS: Inggris 1-2 Italia, Tebar Sinyal
Editorial 15 Juni 2014, 11:19
-
Roy Hodgson Tetap Yakin Inggris Bakal Lolos
Piala Dunia 15 Juni 2014, 08:30
-
Lagi, Roy Hodgson Bela Performa Rooney
Piala Dunia 15 Juni 2014, 08:16
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR