The Daily Telegraph menuding bahwa legenda sepak bola Prancis itu mengadakan 'pertemuan rahasia' dengan Mohamed bin Hammam, sosok kontroversial asal Qatar yang dituding melakukan penyuapan untuk mengamankan dukungan agar negaranya bisa menjadi tuan rumah Piala Dunia 2022.
"Saya tidak lagi terkejut dengan menyebarnya rumor-rumor tidak berdasar yang ditujukan untuk menodai citra saya pada momen penting untuk masa depan sepak bola. Tidak ada lagi yang mengejutkan saya," ujarnya.
Surat kabar tersebut mengklaim bahwa Platini telah mengadakan pembicaraan-pembicaraan pribadi dengan Bin Hammam tidak lama setelah FIFA memenangkan Qatar untuk menjadi tuan rumah Piala Dunia 2022. Disebutkan bahwa Bin Hammam secara pribadi melobi Platini untuk mendukung upaya mereka mencalonkan diri sebagai tuan rumah Piala Dunia.
"Saya heran bahwa pembicaraan-pembicaraan dengan kolega di komite eksekutif FIFA pada saat itu dapat bertransformasi menjadi konspirasi negara," kecamnya.
"Saya tentu saja bertemu dengan Tuan Mohamed Bin Hammam selama beberapa kali pada 2010, di mana kami berdua merupakan anggota komite eksekutif sejak 2002. Pada pembicaraan-pembicaraan itu, obyek diskusi-diskusi adalah pencalonan untuk pemilihan presiden FIFA. Inilah bukti transparansi saya," tambahnya. (afp/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Platini Geram Namanya Dikaitkan Dengan Kasus Qatar 2022
Piala Dunia 3 Juni 2014, 20:11
-
Suporter Rasis, Madrid Dihukum UEFA
Liga Champions 30 Mei 2014, 22:25
-
UEFA Akan Hukum Simeone dan Alonso
Liga Champions 28 Mei 2014, 02:24
-
Platini: Liverpool vs Milan, Laga Final UCL Terbaik
Liga Champions 24 Mei 2014, 03:53
-
Nol Utang, Chairman Man City Tak Terima Disanksi UEFA
Liga Inggris 22 Mei 2014, 10:30
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR