"Platini berkata kami bisa juara? Saya bersyur dengan hal itu. Saya cukup optimis," ucap Prandelli seperti dilansir Rai Sport.
"Kami setidaknya punya 5 atau 6 pemain kunci, dilihat dari segi teknis maupun semangat mereka ketika mengenakan kostum timnas," imbuh Prandelli.
Saat ini Azzurri berada di puncak Grup B, unggul 3 poin dari Bulgaria di tempat kedua dengan masih menyimpan satu laga. Laga kualifikasi berikutnya bagi Italia adalah melawan Republik Ceko sebelum gelaran Piala Konfederasi di Brasil.
Pada Piala Konfederasi nanti, Italia akan bergabung dengan Jepang, Meksiko dan Brasil di Grup A. (rai/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prandelli Yakin Bawa Italia Juara di Piala Dunia 2014
Piala Dunia 1 Juni 2013, 17:31 -
Prandelli Puas Dengan Performa Italia Libas San Marino
Piala Dunia 1 Juni 2013, 12:40 -
Prandelli Bela Balotelli Soal Mafia Narkoba
Piala Dunia 31 Mei 2013, 20:54 -
Chiellini Sayangkan Absennya Osvaldo
Piala Dunia 30 Mei 2013, 13:05 -
Osvaldo Tak Masuk Skuad Italia Untuk Piala Konfederasi
Piala Dunia 28 Mei 2013, 12:15
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR