
Ha itu diungkapkannya, setelah kedua negara bertemu dalam lanjutan babak kualifikasi Piala Dunia 2014 grup D zona Eropa. Bermain di Le Coq Arena, tuan rumah memaksa finalis Piala Dunia 2010 itu bermain imbang 2-2.
Van Persie sendiri menjadi penyelamat tim besutan Louis van Gaal, setelah sempat tertinggal melalui dua gol Konstantin Vassiljev. Meski berhasil menyelamatkan satu poin der Oranje, namun kekecewaan tetap ditunjukkan RVP.
"Siapa yang mengharapkan hasil ini? Inilah sisi menarik sepakbola. Sayangnya kami tidak mampu menang, namun inilah bagian dari sepakbola," tutur bomber klub Manchester United tersebut.
"Kami tahu bahwa pekan ini akan sulit. Semua orang berpikir laga ini akan berjalan mudah, namun para pemuda itu sungguh bugar. Bocah yang mencetak dua gol bermain sangat bagus."
Van Persie pun menyesalkan banyaknya peluang yang terbuang di pertandingan kemarin. Akan tetapi, ia berusaha tetap puas dengan satu poin yang didapatkan.
"Ini adalah sebuah laga yang aneh, tapi kami harus bahagia karena kami sanggup menyamakan kedudukan. Dengan sedikit keberuntungan, kami harusnya mampu mengubah skor menjadi 3-2," pungkas RVP. [initial] (sbs/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
RVP: Belanda Tak Harapkan Hasil Imbang Lawan Estonia
Piala Dunia 8 September 2013, 08:00
-
Belanda Diimbangi Estonia, Van Gaal Murka
Piala Dunia 7 September 2013, 12:30
-
Highlights WCQ 2014: Estonia 2-2 Belanda
Open Play 7 September 2013, 04:20
-
Van Persie Bantah Tak Sukai Metode Moyes
Liga Inggris 5 September 2013, 21:16
-
Skuad Liga Champions Manchester United
Liga Champions 4 September 2013, 21:24
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR