Dominasi La Pulga di event tahunan FIFA itu terus berlanjut. Sebelum penyerahan gelar, banyak pelaku serta pengamat sepakbola mendukung Messi meraih gelar keempat. Alhasil, harapan itu terkabul.
Shevchenko, peraih FIFA Ballon d'Or tahun 2004, mengakui kehebatan bintang Barcelona FC itu dalam empat tahun terakhir. Namun, ia juga mengatakan bahwa level permainan Cristiano Ronaldo dan Messi berbeda.
"Saya pikir ketiga nominasi Ballon d'Or luar biasa, tetapi Messi benar-benar pesepakbola yang spesial. Mencetak 91 gol dalam setahun bukan pekerjaan yang mudah, namun ia sanggup melakukannya." ungkap Sheva.
"Cristiano Ronaldo adalah pesepakbola hebat, tetapi Messi sungguh luar biasa." tutup Shevchenko seperti dilansir Goal International.[initial]
Open Play - Barca Toon: Messi and Iniesta Goes to Ballon d'Or
Liga Spanyol - CR7 dan Messi Tepis Rivalitas di Antara Keduanya (gl/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi: Saya Bukan Yang Terbaik di Dunia
Liga Spanyol 8 Januari 2013, 17:30
-
Atleti Siapkan David Villa Sebagai Ganti Falcao
Liga Spanyol 8 Januari 2013, 14:06
-
Lupakan Ballon d'Or, Iniesta Pilih Fokus Untuk Barca
Liga Spanyol 8 Januari 2013, 12:15
-
Ballon d'Or: Rosell Bangga Pada Pencapaian Messi
Piala Dunia 8 Januari 2013, 12:00
-
Shevchenko: Messi Benar-Benar Spesial!
Piala Dunia 8 Januari 2013, 11:30
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR