Del Bosque membuat beberapa kejutan dalam pemilihan pemain kali ini. Tak ada nama Carles Puyol, Javi Martinez atau Fernando Torres dalam skuad Spanyol kali ini.
David De Gea dipanggil masuk untuk menjadi kiper ketiga akibat cedera yang dialami oleh Iker Casillas. Sementara itu, Alvaro Negredo lebih dipilih ketimbang Torres atau Roberto Soldado.
Isco, Cesar Azpilicueta dan Javi Garcia kembali dipanggil. Xavi juga tetap dibawa meski masih diragukan bisa tampil penuh karena masih belum sembuh benar dari cedera.
Inilah Skuad Spanyol
Kiper: Victor Valdés, José Manuel Reina, David de Gea.
Bek: Álvaro Arbeloa, Raúl Albiol, Sergio Ramos, César Azpilicueta, Gerard Piqué, Ignacio Monreal, Jordi Alba.
Gelandang: Xabier Alonso, Xavier Hernández, Andrés Iniesta, Cesc Fábregas, Sergio Busquets, Santiago Cazorla, Javier García, Francisco Alarcón Suárez "Isco".
Penyerang: David Villa, David Silva, Pedro Rodríguez, Juan Mata, Álvaro Negredo, Jesús Navas. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skuad Spanyol Untuk Finlandia dan Prancis
Piala Dunia 15 Maret 2013, 21:28
-
Pogba dan Varane di Skuad Prancis
Piala Dunia 15 Maret 2013, 01:14
-
Tim Asia Dominasi Perubahan di Ranking FIFA
Piala Dunia 14 Maret 2013, 21:45
-
Piala Dunia 13 Maret 2013, 21:01

-
Deschamps : Varane Punya Segalanya
Piala Dunia 4 Maret 2013, 16:15
LATEST UPDATE
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR