Bola.net - - Setiap klub di La La Liga memiliki perwakilan di Piala Dunia 2018. Ini menjadi catatan yang menarik dan pantas apabila liga di negara Spanyol tersebut dikatakan sebagai liga terbaik. Tercatat ada 80 pemain La Liga 2017/2018 bakal bertarung di Rusia.
Real Madrid mengirim rombongan terbanyak. Hanya kalah dari Manchester City (16) dalam daftar keseluruhan, Los Blancos diwakili 15 pemain. Barcelona (14) dan Atletico Madrid mengikuti.
Berikutnya hadir Sevilla (5), Deportivo La Coruna (5), Villarreal (4), Girona (3), Real Sociedad (3), Celta Vigo (3), Valencia (2), Real Betis (2), Getafe (2), Eibar (2), Espanyol (2), Levante (2), dan Leganes (2).
Sementara Athletic Bilbao, Alaves, Malaga, dan Las Palmas masing-masing mengirim satu pemain di Piala Dunia 2018 ini.
Terus Meningkat

Jumlah 80 pemain merupakan peningkatan wakil La Liga di Piala Dunia. Sebagai perbandingan, pesepakbola La Liga di Piala Dunia 2014 adalah 64 pemain.
Total ada 81 pemain berbasis Spanyol yang berangkat ke Rusia. Kiper klub Divisi II Numancia, Munir Mohand Mohamedi, melengkapi daftar dengan masuk skuat Maroko.
Bela 22 Tim

Para pemain itu akan membela 22 tim. Sebanyak 17 di antaranya membela Spanyol. Sementara sisanya mencakup Argentina, Belgia, Brasil, Kolombia, Kosta Rika, Kroasia, Denmark, Prancis, Jerman, Jepang, Meksiko, Maroko, Nigeria, Panama, Portugal, Rusia, Arab Saudi, Serbia, Swedia, Swiss, dan Uruguay.
Permulaan Piala Dunia

Piala Dunia 2018 sendiri bakal dimulai pada tanggal 14 Juni mendatang. Pertemuan antara Rusia dan Arab Saudi akan menjadi laga perdana.
Sumber: Liputan6.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Julen Lopetegui Resmi Latih Real Madrid
Liga Spanyol 12 Juni 2018, 22:51
-
Ronaldo Akui Salah Bisa Rebut Trofi Ballon d'Or
Piala Dunia 12 Juni 2018, 21:25
-
Nacho Ungkap Masa Sulit Pasca Ditinggal Zidane
Piala Dunia 12 Juni 2018, 20:53
-
Iniesta Peringatkan Madrid Akan Bahaya Ronaldo
Piala Dunia 12 Juni 2018, 18:25
-
Cinta Mati, Navas Ingin Pensiun di Madrid
Liga Spanyol 12 Juni 2018, 16:24
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR