Di babak semifinal Piala Dunia tersebut, Selecao secara mengejutkan dibantai dengan skor memalukan, 7-1 oleh Jerman. Banyak yang syok dengan hasil tersebut, terutama para fans dan pemain Brasil sendiri.
Willian pun mengatakan bahwa setelah kejadian memalukan tersebut, hal yang bisa dilakukan penggawa Brasil sekarang adalah berlatih dengan keras untuk kembali menang di laga-laga selanjutnya.
Sebab, hanya kemenangan demi kemenanganlah yang akan membuat semua orang bisa melupakan kekalahan memalukan tersebut.
"Saya rasa hal pertama yang harus kami lakukan adalah memastikan kami berlatih dengan keras. Itu adalah hal yang terpenting. Rakyat Brasil hanya akan melupakan Piala Dunia tersebut melalui kemenangan selama bertahun-tahun. Kami harus berlatih untuk memenangkan tiap laga agar bisa melupakan apa yang telah terjadi," cetus penyerang milik Chelsea ini seperti dilansir Goal. [initial]
Baca Juga:
- Ramires: Memori Kekalahan 7-1 Itu Tak Akan Bisa Dihapus
- Filipe Luis: Spirit Dunga Akan Bawa Brasil Kembali Jaya
- Hampir Buat Neymar Lumpuh, Zuniga Minta Semuanya Dilupakan
- Demi Brasil, Coutinho Siap Kerja Keras di Liverpool
- Zico Anggap Coutinho Berkembang Pesat di Liverpool
- Dunga Tunjukkan Keberanian Rombak Brasil
- Dunga: Neymar Belum Jadi Bintang Sejati
- Soal Penyaluran Amarah, Coutinho Belajar Dari Suarez
- Dunga Akan Mainkan Neymar di Posisi False 9
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Reus Ingatkan Jerman Atas Kekuatan Skotlandia
Piala Eropa 5 September 2014, 23:13
-
Mascherano: Final Piala Dunia Akan Terus Hantui Kami
Piala Dunia 5 September 2014, 14:09
-
'Messi Sudah Lelah dengan Semua Kritik'
Piala Dunia 5 September 2014, 12:18
-
Messi Beri Selamat Kepada Argentina
Piala Dunia 5 September 2014, 04:38
-
Biglia: Di Maria Masuk Tiga Besar Terbaik Bersama Messi dan Ronaldo
Piala Eropa 5 September 2014, 02:48
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR