Setelah lolos ke putaran Final Euro untuk pertama kalinya dalam sejarah, Wales harus tergabung di dalam salah satu grup yang paling berat di Euro 2016, yaitu Grup B. Di sana mereka harus berhadapan dengan negara tetangga mereka, Inggris serta Slovakia dan Rusia untuk lolos ke babak knockout.
Meski Inggris difavoritkan untuk lolos ke babak knockout, Bellamy percaya bahwa anak asuh Roy Hodgson tersebut tidak akan membahayakan Wales selama Euro 2016 nanti. "Saya pikir kami bisa meraih hasil yang baguis saat melawan Inggris. Saya betul-betul yakin itu" ungkap Bellamy seperti yang dikutip Wales Online.
"Jika bek sayap mereka (Inggris) bermain menyerang serta bek tengah mereka ikut maju, kami punya pemain yang bisa memanfaatkan celah tersebut, apalagi kami punya pemain dengan kecepatan tinggi seperti Gareth Bale yang anda tahu akan memberi masalah kepada tim manapun" tutup mantan pemain Liverpool tersebut.[initial]
(wo/dub)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bellamy: Inggris Bukan Ancaman Untuk Wales
Piala Eropa 23 Mei 2016, 15:02
-
Savic: Madrid Punya BBC, Atletico Punya Torres & Griezmann
Liga Champions 23 Mei 2016, 07:44
-
Presiden Atletico: BBC? Apa Itu, Stasiun TV Inggris?
Liga Spanyol 21 Mei 2016, 22:40
-
Oblak: Atletico Tak Takut Trio BBC atau Madrid
Liga Spanyol 20 Mei 2016, 15:30 -
Ancelotti Ceritakan Tuntutan Agen Bale di Madrid
Liga Spanyol 17 Mei 2016, 06:38
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR