Manajer Azzurri, Gabriele Oriali, sebelumnya mengkritik klub juara Serie A tersebut usai memutuskan untuk memanggil kembali Chiellini, yang mengalami cedera, namun sejatinya diminta untuk tetap bersama tim nasional selama jeda Internasional berlangsung.
"Melihat situasi yang terjadi pada Chiellini, kami akan menggunakan pengalaman ini untuk mengatasi semuanya dengan lebih baik lagi di masa yang akan datang, baik dari pihak kami maupun Juventus," tutur Conte menurut laporan reporter.
"Namun saya ada di sini untuk menyatukan dan bukan memisahkan semuanya. Ini hanya insiden yang terjadi karena kesalahpahaman, namun semuanya berakhir di sini. Giorgio mengalami cedera dan ia tidak bisa bermain. Apakah ada konsekuensi dari kasus ini? Kami tak punya masalah dengan Juve, namun memang benar bahwa semangat (antara tim dan klub) dibutuhkan jika kita ingin meraih sukses," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte: Pirlo Harus Bersaing Dengan Verratti
Piala Eropa 9 September 2014, 21:36
-
Jelang Debut, Conte Merasa Emosional
Piala Eropa 9 September 2014, 14:02
-
Piala Eropa 9 September 2014, 07:14

-
Conte: Italia Harus Hati-hati Lawan Norwegia
Piala Eropa 9 September 2014, 04:31
-
Demi Conte, Pirlo Kembali Bela Italia
Piala Dunia 8 September 2014, 20:58
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR