
Di Prancis ini, Del Bosque membawa tiga amunisi di sektor kiper. Mereka adalah Iker Casillas, De Gea sendiri plus kiper muda Sevilla, Sergio Rico.
Rico mungkin akan jadi pilihan ketiga di turnamen kali ini mengingat ia masih minim pengalaman. Jadi, pos kiper utama akan diperebutkan Casillas dan De Gea. Namun sampai saat ini Del Bosque belum memutuskan siapa kiper yang akan dijadikan pemain inti.
Kiper berusia 25 tahun ini pun terus berharap ia dipilih jadi pemain inti oleh Del Bosque.
"Saya tak tahu (apakah saya akan jadi starter di Euro). Namun semoga saja saya bisa main. Saya benar-benar ingin bermain di pentas Euro ini, dan saya sangat tak sabar untuk bisa membantu tim ini," serunya pada El Larguero.
"Saya bersiap-siap dan saya berharap segalanya berlangsung lancar. Saya memiliki banyak pengalaman setelah bermain bertahun-tahun di level tinggi. Ini adalah tim nasional, ada banyak tekanan dan diskusi yang terjadi, namun saya tetap bersikap tenang, berlatih dengan baik dan mencoba membantu tim dengan cara apapn yang saya bisa," tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- De Gea Akui Dirinya Kian Dewasa Saat Ini
- Del Piero: Italia di Belakang Jerman, Prancis, Spanyol
- Pedro Minta Spanyol Realistis di Euro 2016
- Pedro: Ada Tekanan Besar di Spanyol
- Casillas: Sulit Hat-trick Juara Euro 2016
- Modric: Spanyol dan Kroasia Punya Kesamaan
- Iniesta: Spanyol Takkan Ulang Memori Kelam di Brasil
- Plasil: Rep Ceska Harus Waspadai Iniesta
- Xavi: Busquets dan Iniesta Dikte Permainan Spanyol
- Antusiasme Ramos Nyanyikan Lagu Euro 2016 Spanyol
- Pique: Tak Ada Masalah dengan Ramos
- Koke: Kekalahan Tak Pengaruhi Mental Spanyol
- Morata: Saya Siap Lawan Rep. Ceska
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Potong Rambut Sampai Nyaris Gundul, Ini Penjelasan Morata
Commercial 10 Juni 2016, 21:09
-
Di Euro, De Gea Terus Berharap Dijadikan Starter
Commercial 10 Juni 2016, 18:59
-
Meski Ada Ancaman Teror di Prancis, De Gea Tak Gentar
Commercial 10 Juni 2016, 18:38
-
De Gea Akui Dirinya Kian Dewasa Saat Ini
Commercial 10 Juni 2016, 18:04
-
Del Piero: Italia di Belakang Jerman, Prancis, Spanyol
Commercial 10 Juni 2016, 14:35
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR