Partai Italia vs Spanyol ini akan digelar di Stade de France. Ini merupakan ulangan final edisi 2012, di mana Spanyol menghajar Italia 4-0.
"Tak pernah mudah menghadapi Italia. Mereka kompetitif dan berpengalaman. Mereka punya apa yang dibutuhkan untuk menjuarai sebuah turnamen," kata Fabregas kepada Gazzetta.
"Sulit mengalahkan mereka."
"Laga melawan Azzurri peluangnya selalu 50-50, kecuali final 2012."
Performa Spanyol di final itu dianggap sebagai performa terbaik mereka sepanjang era kepelatihan Vicente del Bosque. Fabregas pun sependapat.
"Saya setuju. Itu adalah 90 menit terbaik kami bersama. Kami bermain dengan tenang dan menikmatinya. Itu tak biasanya terjadi di sebuah final," ujar Fabregas. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea Optimis Spanyol Mampu Bangkit Lawan Italia
Commercial 25 Juni 2016, 23:59
-
De Gea: Buffon Adalah Legenda Hidup
Commercial 25 Juni 2016, 23:40
-
De Gea: Spanyol Bisa Cetak Sejarah di Euro 2016
Commercial 25 Juni 2016, 23:20
-
Barzagli Siap Hadapi Adu Penalti Lawan Spanyol
Commercial 25 Juni 2016, 22:40
-
Barzagli Berharap Iniesta Tak Ada di Tim Spanyol
Commercial 25 Juni 2016, 22:20
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR