Spanyol kalah dari Kroasia dengan skor 2-1 pada pertandingan pamungkas Grup D. Hal ini membuat mereka hanya mendapatkan posisi kedua. Akibatnya, mereka harus berjumpa dengan Italia yang menjadi pemuncak klasemen.
"Mereka adalah rival yang bertenaga, lawan yang sulit, dan saya pikir ini akan menjadi pertandingan yang bagus," ujar Iniesta kepada Soccerway.
Gelandang Barcelona tidak menyebut bahwa pertandingan melawan Italia terjadi terlalu dini. Menurutnya, ini justru bisa menjadi momentum untuk Italia agar bisa menjadi lebih baik lagi di Euro 2016.
"Ini pertandingan yang sangat penting bagi Spanyol jika kita ingin terus berkembang dan mengambil langkah demi langkah di Euro 2016 ini," tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Del Bosque Ingatkan Bahwa Italia Tak Hanya Pandai Bertahan
Commercial 23 Juni 2016, 23:59
-
Spanyol Akan Hadapi Pertahanan Rapat Italia
Commercial 23 Juni 2016, 18:48
-
Iniesta: Italia Lawan Yang Sulit
Commercial 23 Juni 2016, 17:51
-
Conte: Spanyol Hebat, Saya Tak Datang dari Bulan!
Commercial 23 Juni 2016, 13:19
-
Insigne: Kami Akan Menghadapi Tim Yang Fantastis
Commercial 23 Juni 2016, 10:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR