Bola.net - - Spanyol telah meraih dua kemenangan dari dua laga pertamanya di kualifikasi EURO 2020 Grup F. La Furia Roja memimpin klasemen dengan keunggulan dua poin atas Swedia.
Spanyol mengawali langkah dengan kemenangan 2-1 menjamu Norwegia lewat gol Rodrigo dan penalti Sergio Ramos. Setelah itu, pasukan Luis Enrique menjinakkan tuan rumah Malta 2-0 melalui sepasang gol Alvaro Morata.
Sementara itu, Swedia baru saja bermain imbang 3-3 di kandang Norwegia, setelah sebelumnya menang 2-1 menjamu Norwegia.
Morata, Joshua King, Viktor Claesson dan Robin Quaison masing-masing telah mencetak dua gol di grup ini. Namun mereka masih berada di bawah Claudiu Keseru, yang telah mengukir tiga gol untuk Rumania.
Scroll terus ke bawah untuk melihat skor, klasemen, jadwal dan daftar pencetak gol dari Grup F.
Hasil, Jadwal, Klasemen
Hasil dan jadwal berikutnya:
- 23-03-2019 Malta 2-1 Kepulauan Faroe
- 23-03-2019 Swedia 2-1 Rumania
- 23-03-2019 Spanyol 2-1 Norwegia
- 26-03-2019 Malta 0-2 Spanyol
- 26-03-2019 Norwegia 3-3 Swedia
- 26-03-2019 Rumania 4-1 Kepulauan Faroe
- 07-06-2019 Kepulauan Faroe vs Spanyol
- 07-06-2019 Norwegia vs Rumania
- 07-06-2019 Swedia vs Malta
- 10-06-2019 Kepulauan Faroe vs Norwegia
- 10-06-2019 Malta vs Rumania
- 10-06-2019 Spanyol vs Swedia.
Klasemen sementara Grup F:
Klasemen sementara Grup F (c) UEFA.com
Daftar Pencetak Gol
Telah tercipta 22 gol dalam enam pertandingan di Grup F. Rata-ratanya adalah 3,67 gol per laga.
3 Gol: Claudiu Keseru (Rumania).
2 Gol: Alvaro Morata (Spanyol), Joshua King (Norwegia), Viktor Claesson (Swedia), Robin Quaison (Swedia).
1 Gol: Sergio Ramos (Spanyol), Rodrigo (Spanyol), Viljormur Davidsen (Kepulauan Faroe), Jakup Thomsen (Kepulauan Faroe), Steve Borg (Malta), Kyrian Nwoko (Malta), Bjorn Maars Johnsen (Norwegia), Ola Kamara (Norwegia), Ciprian Deac (Rumania), George Puscas (Rumania).
1 Gol bunuh diri: Havard Nordtveit (Norwegia - lawan Swedia).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alvaro Morata: Kemenangan Ini Untuk Luis Enrique
Piala Eropa 27 Maret 2019, 20:20
-
Sergio Ramos Dedikasikan Kemenangan Spanyol untuk Luis Enrique
Piala Eropa 27 Maret 2019, 19:00
-
Pique Bermain Lebih Baik Begitu Pensiun dari Timnas Spanyol
Liga Spanyol 27 Maret 2019, 14:00
-
Alvaro Morata dan 15 Golnya di Panggung Internasional
Piala Eropa 27 Maret 2019, 13:16
-
Sergio Ramos Samai Rekor Kemenangan Iker Casillas
Piala Eropa 27 Maret 2019, 12:57
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR