
Bola.net - Bek Slovakia Milan Skriniar terpilih menjadi Man of the Match di pertandingan melawan Polandia di matchday 1 Grup E Euro 2021 di Saint-Petersburg Stadium, Senin (14/06/2021) malam WIB.
Polandia berinisiatif untuk tampil menyerang lebih dahulu. Akan tetapi justru Slovakia yang bisa duluan mencetak gol.
Pada menit ke-18, Robert Mak menembus pertahanan kanan Polandia dan masuk ke kotak penalti. Ia menendang bola ke pojok kanan bawah
gawang dan memantul mengenai tiang gawang. Bola lantas membentur tiang gawang dan memantul mengenai Wojciech Szczesny hingga berbuah gol.
Polandia baru bisa membalas pada menit ke-46 melalui Karol Linetty. Namun petaka didapat tim asuhan Paulo Sousa itu setelah Grzegorz Krychowiak dikartu merah pada menit ke-62.
Keadaan ini tak menguntungkan Polandia. Slovakia lantas bisa mencetak gol pada menit ke-69 melalui tendangan Milan Skriniar.
Pada akhirnya Polandia tak bisa mencetak gol balasan. Slovakia pun menang 1-2.
Milan Skriniar Jadi Man of the Match
Milan Skriniar menjadi bek utama Slovakia di laga ini. Ia berpasangan dengan Lubomir Satka.
Penampilan keduanya cukup solid. Buktinya, pertahanan mereka bisa meredam ketajaman lini serang Polandia yang diperkuat seorang Robert Lewandowski.
Skriniar pun melengkapi penampilannya dengan sebuah gol yang jadi penentu pertandingan. Ia pun dipilih sebagai Man of the Match di laga ini.
🇸🇰 Match-winner & warrior Milan Škriniar takes the plaudits 🥇@Heineken | #EUROSOTM | #EURO2020 pic.twitter.com/PpKVB0baZZ
— UEFA EURO 2020 (@EURO2020) June 14, 2021
Statistik Milan Skriniar
Di pertandingan Polandia vs Slovakia ini, menurut situs WhoScored, Milan Skriniar menghasilkan satu tembakan. Tentu saja tembakan itu on target dan berbuah gol.
Skriniar juga memenangi dua duel udara. Ia tercatat melepas lima umpan panjang dan tiga yang tepat sasaran.
Milan Skriniar tentu juga sangat sibuk di lini pertahanan Slovakia. Ia mencatatkan satu tekel, empat intersep, dua blok dan 10 sapuan guna meredam lini serang Polandia.
(UEFA/WhoScored)
Baca Juga:
- Hasil Euro 2020 Polandia vs Slovakia: Skor 1-2
- Data dan Fakta Euro 2020: Polandia vs Slovakia
- Profil Grup E Euro 2020
- Lagi, Milan Skriniar dari Inter Milan Jadi Pemain Terbaik Slovakia
- Man of the Match Euro 2020 Skotlandia vs Republik Ceko: Patrik Schick
- Man of the Match Belanda vs Ukraina: Denzel Dumfries
- Man of the Match Copa America 2021 Brasil vs Venezuela: Neymar
- Man of the Match Euro 2020 Inggris vs Kroasia: Raheem Sterling
- Man of the Match Belgia vs Rusia: Romelu Lukaku
- Man of The Match Euro 2020 Denmark vs Finlandia: Christian Eriksen
- Man of The Match Euro 2020 Wales vs Swiss: Breel Embolo
- Man of the Match Turki vs Italia: Leonardo Spinazzola
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wojciech Szczesny dan Cerita Sialnya di Tiga Laga Pembuka Euro
Piala Eropa 15 Juni 2021, 18:14
-
Video Euro 2020: Slovakia Kejutkan Polandia 2-1
Piala Eropa 15 Juni 2021, 06:06
-
Man of the Match Euro 2020 Polandia vs Slovakia: Milan Skriniar
Piala Eropa 15 Juni 2021, 02:03
-
Hasil Euro 2020 Polandia vs Slovakia: Skor 1-2
Piala Eropa 15 Juni 2021, 01:00
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR