Hasil tersebut memperburuk rekor Caludio Ranieri sejak menggantikan Fernando Santos yang pulang untuk menangani Portugal. Dua kali kalah dan sekali imbang dengan hanya mencetak sebiji gol tentu bukan awal yang baik.
Pelatih kawakan asal Italia itu pun menyesalkan buruknya konsentrasi yang ditunjukkan timnya.
"Di awal pertandingan kami kurang fokus dan kebobolan di menit-menit awal membuat semuanya makin sulit.
"Sulit untuk meruntuhkan pertahanan tim yang bermain kompak di belakang. Kami kebobolan lewat serangan balik dan lini tengah kami tak seimbang. Konsentrasi kami sangat kurang di pertandingan itu." terang Ranieri pada uefa.com.
Kekecewaan Ranieri mungkin bisa dipahami karena ia juga menuturkan bagaimana dirinya menjelaskan pada timnya untuk berhati-hati menghadapi counter attack. Dalam duel lawan Finlandia, Yunani juga kebobolan dari skema tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ranieri: Konsentrasi Yunani Buruk
Piala Eropa 16 Oktober 2014, 00:27
-
Mancini: Pelatih Italia Terbaik di Dunia
Piala Dunia 19 September 2014, 04:50
-
Galeri Kualifikasi EURO 2016: Yunani 0-1 Rumania
Open Play 8 September 2014, 14:28
-
Rumania Bungkam Yunani di Partai Debut Ranieri
Piala Eropa 8 September 2014, 09:27
-
Yunani Resmi Ditangani Claudio Ranieri
Piala Dunia 25 Juli 2014, 20:17
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR