Striker asal Prancis itu mengalami cedera saat bemain melawan Malaga. Namun menurut sang entrenador, ia saat ini tengah memulihkan diri dan bakal siap turun ke lapangan untuk menjalani laga El Clasico menghadapi Barcelona di hari Minggu.
"(Benzema) tidak bisa bermain besok, namun ia tengah memulihkan diri dan kami percaya ia bisa bermain kembali di hari Minggu nanti," tutur Ancelotti menurut laporan situs resmi klub.
"Ia adalah pemain yang penting, karena ia bermain dengan amat baik. Namun ia mendapat benturan dan kami akan menunggunya memulihkan diri. Kami beruntung memiliki pengganti dirinya jika ia tak bisa bermain," pungkasnya.
Benzema musim ini sudah bermain sebanyak 27 kali untuk Madrid di La Liga. Pemain berusia 26 tahun itu mencetak 15 gol dan enam assists. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diincar Klub Top Eropa, Vidal Akui Betah di Juventus
Liga Italia 18 Maret 2014, 22:08
-
'Menangi El Clasico, Madrid Bisa Tendang Barca Dari Jalur Juara'
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 20:57
-
Pedro Masih Ingat Gol Pertamanya di Bernabeu
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 20:50
-
Messi Berpeluang Cetak Rekor di Bernabeu
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 20:36
-
Pedro: Barca Jagonya Laga Besar
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 19:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR