Barca memang akan kehilangan Neymar untuk beberapa pekan ke depan. Ia dipastikan tidak akan bisa ambil bagian saat Barca bentrok dengan Deportivo La Coruna pada lanjutan La Liga akhir pekan nanti.
Absennya Neymar ini disebut oleh Erique sebagai sebuah kehilangan besar bagi Blaugrana.
"Apa yang hilang? Banyak hal tentunya, secara individual sulit untuk membandingkan pemain seperti Neymar dengan pemain-pemain lainnya," buka Enrique kepada Soccerway.
"Tapi kita harus mencari solusi lain dan membuat ketidakhadirannya tidak memberikan dampak besar yang kita mampu," sambung eks pelatih AS Roma tersebut.
Neymar memang memiliki peran besar bagi Permainan Barcelona pada musim ini. Hanya di La Liga saja, pemain 23 tahun sukses mencetak 14 gol dan lima asissts dari 13 pertandingan yang dimainkannya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Kehilangan Banyak Hal Tanpa Neymar
Liga Spanyol 11 Desember 2015, 23:07
-
Aksi Sombrero ke Luis Suarez Bikin Neymar Cedera?
Liga Spanyol 11 Desember 2015, 22:15
-
Liga Spanyol 11 Desember 2015, 22:11

-
Luis Enrique Pastikan Kondisi Messi Sempurna
Liga Spanyol 11 Desember 2015, 22:04
-
Lionel Messi Telah Kembali Latihan
Liga Spanyol 11 Desember 2015, 19:12
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR