Bola.net - Juara La Liga, Barcelona diberitakan tengah mempersiapkan pergantian pelatih kepala musim depan. El Blaugrana ingin memulangkan Josep Guardiola ke Catalunya untuk menjadi pelatih kepala mereka.
Sejak musim lalu, beredar kabar bahwa Barcelona bakal memecat Ernesto Valverde. Manajemen Barca disebut kecewa dengan inkonsistensi permainan Lionel Messi dan kolega di bawah kepemimpinan sang pelatih.
Kontrak Valverde akan habis di musim panas nanti. Pihak Barca diberitakan tidak akan memperpanjang kontrak sang pelatih sehingga mereka mempersiapkan pelatih baru untuk tim mereka.
The Express mengklaim bahwa Barca sudah menentukan siapa pengganti Valverde. Mereka ingin memulangkan Pep Guardiola sebagai manajer mereka.
Mengapa Barca mengincar Pep? Simak informasinya di bawah ini.
Kemampuan Teruji
Menurut laporan tersebut, manajemen Barcelona memiliki kepercayaan yang sangat besar kepada Pep.
Pelatih 48 tahun tersebut bukan sosok yang asing bagi Barcelona. Ia sempat empat tahun menangani El Blaugrana dan mempersembahkan banyak trofi bergengsi untuk Barcelona.
Manajemen Barca bahwa Pep mampu membuat El Blaugrana kembali dominan di Spanyol dan Eropa sehingga mereka ingin memulangkannya ke Catlaunya.
Peluang Besar
Laporan tersebut mengklaim bahwa peluang Barcelona untuk memulangkan Pep ke Camp Nou cukup besar.
Sang pelatih diberitakan bakal meninggalkan Manchester City di akhir musim nanti. Ia mengambil langkah itu jika ia gagal mempersembahkan gelar juara EPL atau Liga Champions bagi The Citizens.
Jika kondisi itu terjadi, maka Barcelona akan sigap untuk menampungnya di Camp Nou.
Kontrak Hampir Habis
Kontrak Guardiola di Manchester City sendiri bakal segera berakhir.
Kontraknya bersama juara bertahan EPL itu akan resmi berakhir di musim panas tahun 2021.
(The Express)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Susun Rencana Pemulangan Pep Guardiola
Liga Spanyol 15 Desember 2019, 15:20
-
Zinedine Zidane: Real Madrid Beli Kylian Mbappe?
Liga Spanyol 15 Desember 2019, 15:00
-
Ini Alasan Antoine Griezmann Tidak Selebrasi Usai Membobol Real Sociedad
Liga Inggris 15 Desember 2019, 10:00
-
Lupakan Sociedad, Barcelona Alihkan Fokus ke El Clasico
Liga Spanyol 15 Desember 2019, 08:45
-
Sudah Hampir Setahun, Kapan Madrid Akhiri Puasa Gol Free Kick?
Liga Spanyol 15 Desember 2019, 00:33
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR