Seperti diketahui, kapten Barca tersebut mengadakan konferensi pers mendadak di Ciutat Esportiva de Sant Joan Despí pada pukul 16.00 waktu setempat. Dalam konferensi pers tersebut, Puyol mengkonfirmasi rumor selama ini yang mengatakan ia akan meninggalkan Barca.
Namun Bartomeu tetap yakin bahwa Puyol suatu saat akan kembali ke Barcelona karena menurutnya Puyol masih punya 'tugas' yang belum selesai di Nou Camp.
"Saya tak tahu apa yang akan dia lakukan dalam waktu dekat. Tapi saya yakin dia akan kembali ke klub karena dia masih memiliki begitu banyak sesuatu untuk diberikan," ujarnya.
"Dia menjadi contoh bagi kami semua dengan semangat juangnya. Apa yang dia capai di Barcelona adalah sensasional," tegasnya. (gl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jeffren: Barca Punya Kelemahan
Liga Spanyol 5 Maret 2014, 22:18
-
Ronaldo Terkejut Dengan Keputusan Puyol
Liga Spanyol 5 Maret 2014, 20:31
-
Bartomeu: Puyol Akan Kembali ke Barcelona
Liga Spanyol 5 Maret 2014, 19:48
-
'Messi Akan Jadi Pemain Bergaji Tertinggi di Dunia'
Liga Spanyol 5 Maret 2014, 18:27
-
Video Spesial Barca Untuk Mengenang Jasa Carles Puyol
Open Play 5 Maret 2014, 17:09
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR