Menurut Capello yang juga merupakan mantan pelatih Real Madrid ini, bersama dengan Carlo Ancelotti peluang Madrid untuk jadi juara terbuka lebar.
Dua gelar yang diyakini Capello akan kembali nangkring di lemari trofi Bernabeu adalah trofi La Liga dan Liga Champions.
"Madrid merupakan favorit juara di La Liga dan Liga Champions," ujar Capello.
"Mereka memiliki tim yang luar biasa, dan bersama Ancelotti mereka bermain lebih menyerang," tandasnya.
Peluang Madrid di dua kompetisi itu memang masih terbuka. Di Liga Champions, Cristiano Ronaldo dkk akan tampil di 16 besar melawan Schalke 04 dan di La Liga mereka hanya tertinggal tiga angka dari Barcelona FC dan Atletico Madrid.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Capello: Madrid Belum Beradaptasi Dengan Ancelotti
Liga Spanyol 17 Januari 2014, 19:00
-
Madrid Bantah Sesali Penjualan Ozil
Liga Spanyol 17 Januari 2014, 18:31
-
'Harga Morata Tak Terjangkau Juventus'
Liga Champions 17 Januari 2014, 17:48
-
Capello Yakin Real Madrid Raih Dua Gelar Musim Ini
Liga Spanyol 17 Januari 2014, 16:50
-
10 Transfer Dengan Profit Terbesar
Editorial 17 Januari 2014, 15:51
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR