Semenjak dibeli dari Manchester United pada tahun 2012 silam, Pogba menjelma menjadi salah satu gelandang terbaik dunia. Berkat performa impresifnya, ia sukses menjadi langganan starter di Juventus dan menjadi incaran klub-klub top dunia.
Kecemerlangan Pogba bersama Juventus menurut Bronzetti membuat Barcelona begitu tergila-gila terhadap gelandang timnas Prancis tersebut. Kubu Catalan itu diyakini akan mencoba segala cara untuk mendatangkan Pogba . "Untuk Pogba, saya tahu bahwa Barcelona tengah mengincarnya. Kelihatannya cepat atau lambat ia akan bergabung dengan Barcelona" ungkap Bronzetti kepada Tuttosport.
Lebih lanjut Bronzetti menyebut bahwa Barcelona harus berusaha keras untuk membujuk Juventus melepaskan Pogba mengingat mereka bukan satu-satunya klub yang menginginkan jasa pemain 22 tahun tersebut. "Mereka harus meyakinkan Juventus untuk menjualnya. Hal ini karena Barca bukanlah satu-satunya tim Spanyol yang mengincar dia (Pogba)" tutup Bronzetti.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pagliuca Minta Jangan Coret Juventus Dari Scudetto
Liga Italia 15 November 2015, 01:13
-
'Cepat atau Lambat Pogba Pasti Ke Barcelona'
Liga Spanyol 15 November 2015, 00:43
-
Bronzetti : Madrid Ingin Pulangkan Morata
Liga Spanyol 15 November 2015, 00:40
-
Liga Champions 14 November 2015, 05:48

-
Juventus dan Inter Milan Akan Jadi Klub Baru Lavezzi
Liga Italia 14 November 2015, 01:45
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR