
Bola.net - Sebuah janji diberikan Eden Hazard kepada fans Real Madrid. Ia berjanji akan meningkatkan performnya bagi El Real.
Kemarin malam, Real Madrid berhadapan dengan Huesca di pertandingan pekan kedelapan La Liga. Pada laga ini, El Real berhasil menang telak dengan skor 4-1.
Salah satu pencetak gol El Real di laga ini adalah Eden Hazard. Ini merupakan gol perdana Hazard di musim 2020/21.
Hazard mengaku lega bisa mencetak gol di laga ini. "Ketika anda mencetak gol maka anda akan mendapatkan kepercayaan diri lebih," buka Hazard kepada laman resmi Real Madrid.
Baca komentar lengkap sang playmaker di bawah ini.
Bakal Lebih Baik
Hazard mengakui bahwa permainannya kali ini memang masih belum maksimal.
Namun ia menilai bahwa ia bakal semakin membaik jika ia semakin banyak bermain di skuat Real Madrid.
"Saya sebenarnya merasa kelelahan. Namun saya ingin bermain lebih banyak pertandingan, dan puncak kebugaran saya akan berada di beberapa pertandingan berikutnya."
Tidak Boleh Leha-Leha
Hazard juga menegaskan bahwa Real Madrid tidak boleh berleha-leha hanya karena menang 4-1 atas Huesca.
Ia menilai El Real harus terus bekerja keras agar performa mereka kian meningkat.
"Dalam beberapa hari lagi kami akan bertanding lagi. Kami harus terus berlatih dan mempersiapkan diri kami." ujarnya.
Laga Berikutnya
Real Madrid ditunggu sebuah partai besar di tengah pekan nanti.
Mereka akan menghadapi Inter Milan di pertandingan ketiga fase grup UCL.
(Real Madrid CF)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Abaikan Juventus, Isco Pilih Gabung ke Klub Ini
Liga Inggris 1 November 2020, 16:30
-
Januari, Real Madrid Tetap Puasa Belanja Pemain Baru
Liga Inggris 1 November 2020, 16:00
-
Huesca Sudah, Kini Real Madrid Fokus ke Inter Milan
Liga Spanyol 1 November 2020, 12:00
-
Fede Valverde Cetak Gol Lagi, Zidane: Hmmm Sudah Kuduga!
Liga Spanyol 1 November 2020, 11:40
-
Cetak Gol Perdana Musim Ini, Eden Hazard Janji Bakal Lebih Baik Lagi
Liga Spanyol 1 November 2020, 11:20
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR