Salah satu gol Los Azulgranas dicetak oleh Jean Marie Dongou, pemain muda klub yang masih membela Barcelona B. Belum mencetak gol sekalipun di musim ini, Dongou justru beruntung bisa menyumbangkan gol ke-4 untuk Barca di laga pagi tadi.
"Ketika anda mendapatkan kesempatan untuk memperkuat tim utama, anda akan bermimpi untuk mencetak gol, dan hari Jumat ini, itulah yang terjadi pada saya," tuturnya menurut laporan yang diturunkan oleh situs resmi klub.
"Saya amat senang bisa mencetak gol resmi pertama ini. Amat penting untuk mencetak gol di tim utama, namun saya sadar bahwa Barca B adalah tim saya saat ini. Itu adalah laga yang bagus dan saya senang kami menang," tutup Dongou.
Dongou masuk di menit ke-78 untuk menggantikan Alexis Sanchez. Ia hanya butuh waktu 10 menit untuk kemudian membobol gawang Cartagena. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martino Sambut Positif Kembalinya Jordi Alba
Liga Spanyol 7 Desember 2013, 18:55
-
Alba: Barca Dulu, Spanyol Nanti
Piala Dunia 7 Desember 2013, 10:49
-
Inilah Rahasia Pedro Garang Kala Tandang
Liga Spanyol 7 Desember 2013, 10:38
-
Sadar Diri, Sergi Roberto Tak Tuntut Posisi Inti
Liga Spanyol 7 Desember 2013, 10:35
-
Mulai Pulih, Alba Tak Ingin Segera Melesat
Liga Spanyol 7 Desember 2013, 09:52
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR