Bola.net - - Real Madrid bertekad memangkas jarak dengan pemuncak klasemen sementara La Liga, . Untuk itu mereka menargetkan kemenangan saat menjamu tim asal Catalan, Espanyol di Santiago Bernabeu pada hari Senin (2/10) dini hari nanti.
Secara umum Real Madrid unggul atas segala aspek dari Espanyol pada laga ini, sehingga mereka diprediksi bisa memetik kemenangan di depan pendukung mereka sendiri. Namun masalah kebugaran pemain bisa menjadi penghalang mengingat mereka baru saja memainkan partai berat kontra Borussia Dortmund tengah pekan lalu.
Sebelum Bolaneters melihat bagaimana usaha Real Madrid berusaha mengejar ketertinggalan dari Barcelona, tidak ada salahnya Bolaneters membaca beberapa data dan fakta berikut:
Real Madrid memenangkan enam pertemuan terakhir mereka melawan Espanyol
Espanyol hanya meraih 1 hasil seri di enam kunjungan terakhir mereka ke Santiago Bernabeu (S1 K5)
Real Madrid sedikitnya mencetak 2 gol di 19 dari 22 pertandingan terakhir mereka di La Liga
Los Blancos mencetak sedikitnya 2 gol di 17 dari 18 laga kandang mereka melawan Espanyol
Real Madrid mencatatkan 7 clean sheets dari 9 pertandingan kandang mereka melawan Espanyol
Espanyol hanya kalah 1 kali dari 5 laga tandang terakhir mereka di La Liga (M2 S2 K1)
Real Madrid merupakan tim dengan jumlah tembakan terbanyak di La Liga sejauh ini [Rata-rata 20,3 tembakan / pertandingan]
Real Madrid adalah tim dengan penguasaan bola terbaik kedua di La Liga sejauh ini [59,5%].
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Asensio Akui Tak Tergiur Rebut Ballon d'Or
Liga Spanyol 29 September 2017, 23:53
-
Isco: La Liga Bukan Cerminan Permainan Asli Madrid
Liga Spanyol 29 September 2017, 20:43
-
Performa Impresif Hazard Punya Sisi Negatif
Liga Inggris 29 September 2017, 17:30
-
Prediksi Real Madrid vs Espanyol 2 Oktober 2017
Liga Spanyol 29 September 2017, 15:18
-
Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Espanyol
Liga Spanyol 29 September 2017, 15:12
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR