Menurut laporan yang diturunkan oleh OK Diario, pemain Spanyol itu tidak terlalu senang dengan keputusan The Blues menunjuk Antonio Conte sebagai manajer permanen mereka musim depan.
Eks Barcelona diklaim tak merasa nyaman bermain untuk The Blues jika tidak untuk Jose Mourinho, manajer Portugal yang dipecat oleh manajemen di Desember silam dan belum lama ini mengikat kontrak tiga tahun dengan Manchester United.
Disebutkan bahwa Fabregas siap meninggalkan Stamford Bridge di musim panas dan kini ia ditawarkan kesempatan untuk membela Real Madrid.
Chelsea, sementara itu, akan dengan senang hati melepas Fabregas demi mendapatkan dana segar guna memperkuat skuat yang akan dibentuk oleh Conte - sekaligus mengurangi anggaran untuk gaji musim depan.
Namun demikian, sepertinya Madrid sudah menolak kesempatan untuk mendapatkan Fabregas, yang sempat masuk dalam radar transfer mereka di 2006 dan 2009 silam. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keane: Saya Tendang Hazard Jika Jadi Temannya
Liga Inggris 16 Juni 2016, 22:09
-
Bayern Munchen Ramaikan Perburuan Koulibaly
Liga Eropa Lain 16 Juni 2016, 21:05
-
Chelsea Ajukan 40 Juta Pounds untuk Bonucci
Liga Inggris 16 Juni 2016, 20:35
-
Fabregas Ditawarkan ke Real Madrid
Liga Spanyol 16 Juni 2016, 19:20
-
Conte Siap Datangkan Tiga Striker Baru ke Chelsea
Liga Inggris 16 Juni 2016, 18:40
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR