Bola.net - - Antoine Griezmann mendapat hukuman larangan tampil di dua laga, usai Atletico Madrid bermain imbang 2-2 melawan tim promosi, Girona, di duel pembuka La Liga.
Griezmann mendapat kartu kuning usai melakukan diving di babak kedua, seiring upaya Atletico menyamakan kedudukan usai tertingal 0-2 dan wasit Juan Martinez Munera mengusirnya tak lama kemudian, setelah sang pemain bereaksi keras atas hukuman yang didapatnya.
Laporan yang ditulis oleh sang pengadil mengatakan bahwa Griezmann menyebut wasit sebagai 'cagon' atau dalam bahasa Indonesia berarti kurang lebih, pengecut.
Antoine Griezmann dan Angel Correa
Komite disiplin RFEF kemudian menilai bahwa reaksi pemain Prancis tidak pantas dan dianggap tak menghormati Munera.
Griezmann akan absen di laga Atletico melawan Las Palmas dan Valencia, dan juga harus membayar denda mencapai 600 juta euro.
Sementara itu, kapten Real Madrid, Sergio Ramos, mendapat hukuman satu laga usai mendapat dua kartu kuning ketika timnya menang 3-0 atas Deportivo La Coruna pekan lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Tak Sabar Nantikan Hasil Undian Fase Grup Liga Champions
Liga Champions 24 Agustus 2017, 19:27
-
Tak Bayar Tunjangan Anak, Roberto Carlos Terancam Penjara
Liga Spanyol 24 Agustus 2017, 17:36
-
Ronaldo Tak Jamin Akan Bertahan di Madrid
Liga Spanyol 24 Agustus 2017, 13:40
-
Hazard Akan Lakukan Segalanya demi ke Madrid
Liga Spanyol 24 Agustus 2017, 12:20
-
Madrid Akan Beri Kontrak Baru untuk Lima Bintangnya
Liga Inggris 24 Agustus 2017, 11:40
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR