- Gelandang Barcelona, Ivan Rakitic dikabarkan siap mengabaikan minat PSG terhadap dirinya. Rakitic disebut siap bertahan jika Barcelona menaikkan gajinya dalam waktu dekat.
Semenjak didatangakn dari Sevilla, Rakitic selalu menjadi andalan di lini tengah Barcelona. Gelandang asal Kroasia itu selalu mampu memberikan performa yang impresif di lini tengah Las Azulgrana.
Pada musim panas ini, Rakitic menjadi incaran beberapa klub top Eropa. Salah satu nama yang mengincar jasa Rakitic adalah klub kaya raya Prancis, .
Namun dilansir Mundo Deportivo, Rakitic siap mengabaikan tawaran dari PSG tersebut. Ia dikabarkan siap bertahan jiak Barcelona memenuhi permintaannya.
Apa yang dituntut Rakitic dari Barcelona? Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Masih Cinta

Menurut laporan tersebut, Rakitic sebenarnya tidak tertarik pindah ke PSG. Pasalnya ias udah terlanjur jatuh hati kepada klub asal Catalunya tersebut.
Rakitic sendiri sudah merasa nyaman berada di Barcelona. Ia merasa tim besutan Ernesto Valverde itu merupakan tim yang cocok dengan gaya bermain dan juga ambisinya.
Dengan kondisi tersebut, Rakitic bisa dengan mudah menolak tawaran PSG di musim panas ini.
Layak Dapat Gaji Lebih

Rakitic sendiri kabarnya sudah bilang kepada manajemen Barcelona jika ia siap bertahan di Camp Nou musim ini. Namun ia mengutarkan bahwa ia ingin mendapatkan kenaikan gaji.
Rakitic merasa ia sudah berkontribusi cukup besar di Barcelona selama beberapa tahun terakhir. Alhasil ia merasa layak mendapatkan gaji yang lebih besar di tim utama Barcelona.
Manajemen Barcelona sendiri kabarnya masih berpikir-pikir untuk mengabulkan permintaan Rakitic itu. Pasalnya sang pemain baru saja meneken kontrak baru di Camp Nou pada tahun lalu.
Skema Barter

Menurut laporan yang beredar, pihak PSG siap menawarkan Julian Draxler ke Barcelona jika mereka sepakat melepas Rakitic ke Parc Des Princes. (mund/dub)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Terancam FFP, Madrid Siap Kejar Kylian Mbappe
Liga Spanyol 23 Agustus 2018, 22:06
-
Jadi Incaran PSG, Ivan Rakitic Minta Naik Gaji di Barcelona
Liga Spanyol 23 Agustus 2018, 15:15
-
PSG Ajukan Tukar Tambah Julian Draxler Dan Ivan Rakitic
Liga Spanyol 23 Agustus 2018, 13:45
-
Saingi Barcelona, AC Milan Juga Berburu Adrien Rabiot
Liga Italia 23 Agustus 2018, 13:00
-
Bos Dortmund Bermimpi Bisa Rekrut Hazard dan Mbappe
Liga Champions 23 Agustus 2018, 00:24
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR