Laporan keinginan hengkang Pedro ini dilansir oleh harian olahraga Catalan Mundo Deportivo. Kabarnya, Pedro ingin segera pergi pada bursa transfer musim dingin bulan Januari depan.
Menurut Mundo Deportivo, Pedro sudah mengatakan niat tersebut kepada rekan-rekannya di Barca. Pedro sudah menjalin kontak dengan klub-klub elit di Inggris dan siap pergi secepatnya.
Satu-satunya masalah adalah Barca enggan melepas sang striker saat ini. Kontrak Pedro juga masih berlaku hingga 2016 mendatang dan ia memiliki klausul buyout sebesar 150 juta euro.
Akan tetapi, Pedro disebut sudah memantapkan niat untuk pergi demi mendapatkan tempat utama di timnas Spanyol pada Piala Dunia 2014 mendatang. Ia siap memaksakan keinginannya tersebut kepada Barca.
Performa Pedro musim ini sebenarnya cukup bagus. Ia sudah tampil 14 kali di La Liga bersama Barca dan telah mengemas tujuh gol. (sn/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Messi Terbaik Jika Bisa Juara Piala Dunia
Piala Dunia 3 Desember 2013, 22:08
-
Platini: Deadline Ballon d'Or Diperpanjang Demi Ronaldo
Liga Spanyol 3 Desember 2013, 20:54
-
Kalah Bersaing, Pedro Ingin Hengkang Dari Barca?
Liga Spanyol 3 Desember 2013, 18:57
-
Adu Kuat 5 Kiper Tangguh Sejagat
Editorial 3 Desember 2013, 15:28
-
Messi Ternyata Miliki Kembaran Dari Masa Lalu!
Bolatainment 3 Desember 2013, 15:08
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR