Bola.net - - Bek sayap Real Madrid, Dani Carvajal, mengakui bahwa ia sempat khawatir karirnya sudah berakhir usai ia didiagnosa mengalami masalah jantung bulan lalu.
Ia sebelumnya dinyatakan akan absen untuk waktu yang tidak bisa ditentukan, hingga membuatnya karirnya terancam berakhir lebih awal.
"Saya ketakutan dan saya pikir, jika itu memang serius, saya akan harus pensiun," tuturnya di Diario Madridista.
"Tiga atau empat pekan pertama adalah yang terburuk karena saya tidak melakukan apapun. Saya tidak boleh menaikkan ritme detak jantung saya sama sekali. Tubuh saya menuntut melakukan aktivitas, mengingat saya seorang atlet."
Dani Carvajal
Madrid akan menghadapi Atletico Madrid di Metropolitano akhir pekan ini, namun sepertinya Carvajal takkan ikut bermain di laga derby tersebut.
"Saya akan senang jika bisa segera bermain, namun kami kemudian sepakat baru melakukannya usai jeda Internasional ini," lanjutnya.
"Mereka akan mencoba mengembalikan ritme permainan dalam diri saya, sehingga saya bisa mengarungi satu setengah bulan kompetisi sebelum Natal. Secara prinsip, saya sudah siap bermain, tak ada masalah apa-apa."
"Saya sudah banyak berlatih. Pada dasarnya saya seperti menjalani pra-musim mini."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kena Masalah Jantung, Carvajal Sempat Terpikir Ingin Pensiun
Liga Spanyol 15 November 2017, 15:10
-
Presiden La Liga: Ronaldo Selalu Bilang Ingin Pergi
Liga Spanyol 15 November 2017, 15:00
-
Casemiro: Neymar Selalu Disambut Hangat di Madrid
Liga Spanyol 15 November 2017, 12:10
-
7 Pelatih Real Madrid Yang Dipecat Meski Telah Mempersembahkan Gelar
Editorial 15 November 2017, 11:37
-
Ramos Tak Yakin dengan Nasib Ronaldo di Madrid
Liga Spanyol 15 November 2017, 11:10
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR