Bola.net - - belum lama ini memberikan pujian pada rekannya, Sergio Ramos, yang sudah menjadi penyelamat Real Madrid di dua pertandingan terakhir di La Liga.
Bek Spanyol itu mencetak gol di menit-menit akhir untuk memastikan Madrid mencuri satu angka ketika bermain imbang 1-1 melawan Barcelona di Camp Nou. Ia juga kembali melakukan hal serupa ketika tim menang atas Deportivo La Coruna pekan lalu.
"Tidak mudah untuk mencetak gol seperti itu. Ketika Sergio Ramos melakukannya, semua orang berpikir bahwa itu adalah gol yang mudah, dia sudah bekerja amat keras dan pantas mendapatkannya. Dan bukan kebetulan jika bola mengenai dirinya," tutur Marcelo menurut AS.
Madrid tengah bersiap untuk mengikuti Piala Dunia Antarklub di Jepang dan Marcelo mengatakan bahwa timnya memang layak untuk disebut sebagai favorit.
"Madrid selalu memiliki kewajiban untuk menang dan juara. Kami akan memberikan yang terbaik dan kami ingin memenangkan dua pertandingan yang akan kami jalani di sini," lanjutnya.
Marcelo lebih lanjut memberikan komentar mengenai Cristiano Ronaldo, yang baru saja menerima trofi Ballon d'Or dari France Football, keempat kali dalam karirnya.
"Saya kira dia memang pantas mendapatkannya. Namun dia akan terus berusaha keras untuk kembali memenangkan trofi tersebut tahun berikutnya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perpanjang Kontrak, Lewandowski Tutup Pintu ke Madrid
Liga Eropa Lain 13 Desember 2016, 22:38
-
Atas Nama Maradona, Napoli Ingin Balas Dendam pada Real Madrid
Liga Champions 13 Desember 2016, 21:25
-
Sergio Ramos Buru Happy Ending di Tahun 2016
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 20:39
-
Weigl Mengaku Terkesan Dikaitkan dengan Real Madrid
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 15:13
-
Sang Ibu Sebut James Takkan Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 14:56
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR